Iklan

Pertanyaan

Mekanisme ekskresi pada ikan air tawar berbeda dengan ikan yang hidup di laut. Ikan air laut hidup di lingkungan yang bersifat hipertonis sehingga mereka harus mempertahankan cairan tubuh dengan menghasilkan sedikit urin. Sebaliknya, ikan air tawar yang hidup di lingkungan hipotonis harus menghasilkan urin dalam jumlah besar. Hal ini tentu berkaitan dengsn struktur ginjal pada ikan air laut. Menurut pemahamakan kalian, perbandingan yang benar mengenai struktur ginjal ikan air tawar dengan ikan airlaut adalah ....

Mekanisme ekskresi pada ikan air tawar berbeda dengan ikan yang hidup di laut. Ikan air laut hidup di lingkungan yang bersifat hipertonis sehingga mereka harus mempertahankan cairan tubuh dengan menghasilkan sedikit urin. Sebaliknya, ikan air tawar yang hidup di lingkungan hipotonis harus menghasilkan urin dalam jumlah besar. Hal ini tentu berkaitan dengsn struktur ginjal pada ikan air laut. 

Menurut pemahamakan kalian, perbandingan yang benar mengenai struktur ginjal ikan air tawar dengan ikan air laut adalah ....

  1. Ikan air tawar memiliki ginjal yang lebih sederhana dan tanpa glomerulus karena kandungan air di dalam tubuh sangat tinggi sehingga pembentukan urin berlangsung cepat

  2. Ikan air tawar memiliki ginjal dengan tubulus ginjal yang pendek karena air tidak perlu direabsorbsi oleh tubuh

  3. Ikan air laut memiliki ginjal sederhana dengan glomerulus yang mereduksi atau bahkan tidak ada karena tidak perlu menghasilkan urin dalam jumlah besar

  4. Ikan air laut memiliki glomerulus yang kompleks sebab harus terjadi filtrasi darah besar-besaran agar air di dalam tubuh tidak dikeluarkan dalam bentuk urin

  5. Ikan air tawar memiliki tubulus kolektivus yang panjang karena banyak garam yang harus dikeluarkan dari dalam tubuh bersama dengan urin

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

21

:

25

:

21

Klaim

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah pilihan C.

pilihan jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Pembahasan

Ikan air laut umumnya memiliki ginjal yang lebih sederhana, lebih pendek dan juga tanpa glomerulus ataupun dengan glomerulus namun glomerulusnya tereduksi. Ini karena ikan air laut hidup di lingkungan yang hiperosmotik sehingga terus menerus kehilangan cairan tubuhnya karena osmosis. Untuk mencegah dehidrasi, maka ikan air laut tidak perlu banyak-banyak menyalurkan cairan tubuhnya untuk dikeluarkan dalam bentuk urin. Inilah mengapa glomerulus pada ikan air laut cenderung mereduksi dan jumlah urin yang diproduksi pun sangat sedikit. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Ikan air laut umumnya memiliki ginjal yang lebih sederhana, lebih pendek dan juga tanpa glomerulus ataupun dengan glomerulus namun glomerulusnya tereduksi. Ini karena ikan air laut hidup di lingkungan yang hiperosmotik sehingga terus menerus kehilangan cairan tubuhnya karena osmosis. Untuk mencegah dehidrasi, maka ikan air laut tidak perlu banyak-banyak menyalurkan cairan tubuhnya untuk dikeluarkan dalam bentuk urin. Inilah mengapa glomerulus pada ikan air laut cenderung mereduksi dan jumlah urin yang diproduksi pun sangat sedikit. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Pertanyaan serupa

Mekanisme ekskresi pada ikan air tawar berbeda dengan ikan yang hidup di laut. Ikan air laut hidup di lingkungan yang bersifat hipertonis sehingga mereka harus mempertahankan cairan tubuh dengan mengh...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia