Iklan

Pertanyaan

Mekanisasi pertanian dapat menimbulkan dampak negatif bagi masyarakat pertanian. Hal ini merupakan konsekuensi dari perubahan sosial …. besar struktural proses tidak dikehendaki

Mekanisasi pertanian dapat menimbulkan dampak negatif bagi masyarakat pertanian. Hal ini merupakan konsekuensi dari perubahan sosial ….

  1. besar
  2. struktural
  3. proses
  4. tidak dikehendaki
  1. Jika jawaban (1), (2) dan (3) benar

  2. Jika jawaban (1) dan (3) benar

  3. Jika jawaban (2) dan (4) benar

  4. Jika jawaban (4) benar.

  5. Jika semua jawaban (1), (2), (3) dan (4) benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

44

:

10

Klaim

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Perubahan struktural adalah perubahan yang sangat mendasar yang menyebabkan timbulnya reorganisasi dalam masyarakat. Salah satu contohnya adalah mekanisasi pertanian, yang mengubah sistem pengelolaan lahan pertanian yang awalnya menggunakan tenaga manusia/hewan, berganti menjadi tenaga mesin sehingga solidaritas sosial masyarakatnya pun berubah. Mekanisasi pertanian juga dapat menghasilkan perubahan sosial yang tidak dikehendaki. Perubahan yang tidak dikehendaki merupakan perubahan yang diluar jangkauan pengawasan masyarakat atau kemampuan manusia. Perubahan ini dapat menyebabkan timbulnya akibat-akibat sosial yang tidak diharapkan masyarakat. Dengan adanya mekanisasi pertanian akibat negatif yang dapat muncul adalah pengangguran, sikap individualisme para petani, dan juga kemiskinan akibat pengangguran yang terjadi. B erdasarkan uraian diatas, jawaban yang tepat adalah C.

Perubahan struktural adalah perubahan yang sangat mendasar yang menyebabkan timbulnya reorganisasi dalam masyarakat. Salah satu contohnya adalah mekanisasi pertanian, yang mengubah sistem pengelolaan lahan pertanian yang awalnya menggunakan tenaga manusia/hewan, berganti menjadi tenaga mesin sehingga solidaritas sosial masyarakatnya pun berubah.

Mekanisasi pertanian juga dapat menghasilkan perubahan sosial yang tidak dikehendaki. Perubahan yang tidak dikehendaki merupakan perubahan yang diluar jangkauan pengawasan masyarakat atau kemampuan manusia. Perubahan ini dapat menyebabkan timbulnya akibat-akibat sosial yang tidak diharapkan masyarakat. Dengan adanya mekanisasi pertanian akibat negatif yang dapat muncul adalah pengangguran, sikap individualisme para petani, dan juga kemiskinan akibat pengangguran yang terjadi.

Berdasarkan uraian diatas, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Akibat banjir lumpur Lapindo di Sidoarjo, Jawa Timur, masyarakat di beberapa desa yang terkena dampak banjir harus direlokasi. Kasus ini merupakan contoh perubahan sosial ….

29

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia