Iklan

Pertanyaan

MEE merupakan bentuk kerja sama regional di kawasan ....

MEE merupakan bentuk kerja sama regional di kawasan ....

  1. Amerika

  2. Belanda

  3. Eropa Timur

  4. Benua Asia

  5. Eropa Barat

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

21

:

16

:

49

Klaim

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Mayarakat Ekonomi Eropa (MEE) merupakan bentuk kerja sama ekonomi yang bersifat regional antara negara-negara di kawasan Eropa. Ide pembentukan MEE berawal pada 1950 ketika Prancis dan Jerman mempunyai keinginan menyatukan produksi baja dan batu bara dalam satu wadah kerja sama terbuka dengan ditandatanganinya European Coal and Steel Community (ECSC). Pada 25 Maret 1957 diadakan pertemuan di Roma, Italia untuk menandatangani Perjanjian Roma yang berisi pembentukan European Economic Community (EEC) atau Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE). Hingga tahun 2018 MEE memiliki anggota sebanyak 28 negara. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Mayarakat Ekonomi Eropa (MEE) merupakan bentuk kerja sama ekonomi yang bersifat regional antara negara-negara di kawasan Eropa. Ide pembentukan MEE berawal pada 1950 ketika Prancis dan Jerman mempunyai keinginan menyatukan produksi baja dan batu bara dalam satu wadah kerja sama terbuka dengan ditandatanganinya European Coal and Steel Community (ECSC). Pada 25 Maret 1957 diadakan pertemuan di Roma, Italia untuk menandatangani Perjanjian Roma yang berisi pembentukan European Economic Community (EEC) atau Masyarakat Ekonomi Eropa (MEE). Hingga tahun 2018 MEE memiliki anggota sebanyak 28 negara.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Pertanyaan serupa

Lokasi pertemuan tempat penunjukan Paul Henry Spaaksebagai ketua Komite untuk menyusun laporan kemungkinan kerja sama ke semua bidang ekonomi antara negara Europa adalah ...

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia