Iklan

Pertanyaan

Masyarakat yang mengalami ketimpangan sosial sering menjadi objek monopoli kekuasaan kelompok lain. Tindakan monopoli dapat memicu adanya eksploitasi. Tindakan eksploitasi sebagai wujud monopoli kekuasaan berdampak negatif karena ...

Masyarakat yang mengalami ketimpangan sosial sering menjadi objek monopoli kekuasaan kelompok lain. Tindakan monopoli dapat memicu adanya eksploitasi. Tindakan eksploitasi sebagai wujud monopoli kekuasaan berdampak negatif karena ...

  1. mendorong munculnya prasangka negatif kepada kelompok buruh 


  2. mendorong konflik antaranggota dalam kelompok pemegang kekuasaan 

  3. menyebabkan masyarakat tidak mampu keluar dari lingkaran kemiskinan

  4. mendorong masyarakat miskin melakukan tindakan diskriminasi langsung 

  5. menimbulkan kecemburuan sosial kelompok lapisan bawah terhadap lapisan atas 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

26

:

48

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Jawaban yang benar adalah C. Monopoli diartikan sebagai penguasaan secara mutlak dengan meniadakan persaingan atau pihak-pihak yang ingin menyaingi. Monopoli kekuasaan menandakan adanya penguasaan mutlak terhadap kekuasaan dalam masyarakat. Dalamketimpangan sosial, monopoli kekuasaan akanmengambil hak-hak orang lain dan menguasai berbagai akses secara mutlat terhadap kelompok lain. Contoh dari peristiwa tersebut adalahmonopoli kekuasaan etnis X terhadap kepemilihan tanah, sehingga kelompok etnis Y tidak dapat memiliki hunian pribadi. Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat diketahui bahwa eksploitasi merupakan bentuk dari penyalahgunaan kekuasaan yakni monopoli kekuasaan yan menjadikan individu atau kelompok tertentu harus menuruti kelompok dominan demi memperoleh suatu hal yang hanya dimiliki oleh kelompok tersebut. Akibatnya, kelompok minor akan sulit untuk mencapai kesejahteraan karena tidak adanya akses yang diberikan oleh kelompok dominan . Contohnya adalah kelompok x tidak mampu meningkatkan perekonomiannya karena tidak adanya akses yang diberikan akibat dari monopoli kekuasaan. Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Jawaban yang benar adalah C.

Monopoli diartikan sebagai penguasaan secara mutlak dengan meniadakan persaingan atau pihak-pihak yang ingin menyaingi. Monopoli kekuasaan menandakan adanya penguasaan mutlak terhadap kekuasaan dalam masyarakat. Dalam ketimpangan sosial, monopoli kekuasaan akan mengambil hak-hak orang lain dan menguasai berbagai akses secara mutlat terhadap kelompok lain. Contoh dari peristiwa tersebut adalah monopoli kekuasaan etnis X terhadap kepemilihan tanah, sehingga kelompok etnis Y tidak dapat memiliki hunian pribadi.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka dapat diketahui bahwa eksploitasi merupakan bentuk dari penyalahgunaan kekuasaan yakni monopoli kekuasaan yan menjadikan individu atau kelompok tertentu harus menuruti kelompok dominan demi memperoleh suatu hal yang hanya dimiliki oleh kelompok tersebut. Akibatnya, kelompok minor akan sulit untuk mencapai kesejahteraan karena tidak adanya akses yang diberikan oleh kelompok dominan. Contohnya adalah kelompok x tidak mampu meningkatkan perekonomiannya karena tidak adanya akses yang diberikan akibat dari monopoli kekuasaan.

Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

34

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut! Dampak ketimpangan sosial yang tepat untuk mengisi kolom A, B, dan C adalah ...

45

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia