Iklan

Pertanyaan

Masyarakat sekitar daerah pesisir, cenderung memiliki struktur sosial yang terbuka, lebih dinamis dan heterogen. Sedangkan masyarakat yang jauh dari pesisir, cenderung lebih tertutup, statis, dan homogen. Kemajemukan atau perbedaan sosial tersebut, disebabkan oleh faktor ....

Masyarakat sekitar daerah pesisir, cenderung memiliki struktur sosial yang terbuka, lebih dinamis dan heterogen. Sedangkan masyarakat yang jauh dari pesisir, cenderung lebih tertutup, statis, dan homogen. Kemajemukan atau perbedaan sosial tersebut, disebabkan oleh faktor ....

  1. kondisi geografis

  2. asal keturunan

  3. sumber penghidupan

  4. tradisi masyarakat

  5. penjajahan asing

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

55

:

11

Iklan

F. Dwi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

karakteristik sumber daya seperti ini membuat masyarakat pesisir mempunyai karakteristik yang keras, tegas, dinamis, heterogen, dan terbuka. Sebaliknya, masyarakat agraris cenderung mempunyai akses sumber daya alam yang terkontrol sehingga masyarakat agraris mempunyai sifat yang homogen, statis, dan tertutup.

karakteristik sumber daya seperti ini membuat masyarakat pesisir mempunyai karakteristik yang keras, tegas, dinamis, heterogen, dan terbuka. Sebaliknya, masyarakat agraris cenderung mempunyai akses sumber daya alam yang terkontrol sehingga masyarakat agraris mempunyai sifat yang homogen, statis, dan tertutup.

Pembahasan

Secara sosiologis, terdapat perbedaan yang mencolok antara mata pencaharian masyarakat pesisir dengan masyarakat agraris (jauh dari pesisir). Hal ini diakibatkan oleh kondisi geografis yang berbeda. Sumber daya alam pada masyarakat pesisir sifatnya tidak bisa diprediksi dan open access (terbuka untuk semua). Sehingga, karakteristik sumber daya seperti ini membuat masyarakat pesisir mempunyai karakteristik yang keras, tegas, dinamis, heterogen, dan terbuka. Sebaliknya, masyarakat agraris cenderung mempunyai akses sumber daya alam yang terkontrol sehingga masyarakat agraris mempunyai sifat yang homogen, statis, dan tertutup.

Secara sosiologis, terdapat perbedaan yang mencolok antara mata pencaharian masyarakat pesisir dengan masyarakat agraris (jauh dari pesisir). Hal ini diakibatkan oleh kondisi geografis yang berbeda. Sumber daya alam pada masyarakat pesisir sifatnya tidak bisa diprediksi dan open access (terbuka untuk semua). Sehingga, karakteristik sumber daya seperti ini membuat masyarakat pesisir mempunyai karakteristik yang keras, tegas, dinamis, heterogen, dan terbuka. Sebaliknya, masyarakat agraris cenderung mempunyai akses sumber daya alam yang terkontrol sehingga masyarakat agraris mempunyai sifat yang homogen, statis, dan tertutup.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!