Iklan

Iklan

Pertanyaan

Masyarakat sebuah desa di Jawa Tengah memiliki tradisi " munjung ", yaitu mengirimkan makanan kepada tetangga dan sanak saudara menjelang Hari Raya Idul Fitri. Tradisi ini menunjukkan adanya rasa kepedulian kepada tetangga dan sanak saudara. Mereka ingin tetangga mereka, terutama yang kurang mampu, dapat merasakan makanan-makanan yang mereka masak sebagai sajian untuk berbuka puasa ataupun pada saat Hari Raya Idul Fitri. Pola perilaku masyarakat tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena ...

Masyarakat sebuah desa di Jawa Tengah memiliki tradisi "munjung", yaitu mengirimkan makanan kepada tetangga dan sanak saudara menjelang Hari Raya Idul Fitri. Tradisi ini menunjukkan adanya rasa kepedulian kepada tetangga dan sanak saudara. Mereka ingin tetangga mereka, terutama yang kurang mampu, dapat merasakan makanan-makanan yang mereka masak sebagai sajian untuk berbuka puasa ataupun pada saat Hari Raya Idul Fitri. Pola perilaku masyarakat tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena ...space space 

  1. memiliki ikatan kebersamaan dan kepedulian yang kuat antaranggota masyarakatspace space 

  2. adanya hubungan yang harmonis tanpa konflik antarwarga desaspace space 

  3. kepatuhan masyarakat terhadap tradisi dan adat istiadat yang berlakuspace space 

  4. pola perilaku masyarakat masih tradisional dan belum tersentuh modernisasispace space 

  5. jarak tempat tinggal yang saling berdekatan antara satu dengan yang lainnyaspace space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada saat menjelang Hari Raya Idul Fitri, masyarakat di sebuah desa di Jawa Tengah memiliki tradisi “ munjung ”, yaitu mengirimkan makanan kepada tetangga dan saudara, terutama yang kurang mampu, sebagai hidangan saat berbuka puasa maupun Hari Raya Idul Fitri. Pola perilaku masyarakat tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena adanya hubungan yang bersifat intim . Hubungan yang intim terlihat dari adanya rasa kebersamaan sebagai kesatuan masyarakat dalam suatu daerah dan empati dari anggota masyarakat . Empati yang dimiliki anggota masyarakat berdasarkan ilustrasi pada soal ditunjukkan dengan kepedulian masyarakat dengan memberikan makanan kepada tetangga dan saudara, terutama yang kurang mampu, untuk berbuka puasa dan saat Hari Raya Idul Fitri agar mereka dapat merasakan makanan-makanan yang dimasak oleh anggota masyarakat lain dan saling menolong kepada masyarakat yang membutuhkan. Dengan demikian, pola perilaku masyarakat desa tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena memiliki ikatan kebersamaan dan kepedulian yang kuat antaranggota masyarakat . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Pada saat menjelang Hari Raya Idul Fitri, masyarakat di sebuah desa di Jawa Tengah memiliki tradisi “munjung”, yaitu mengirimkan makanan kepada tetangga dan saudara, terutama yang kurang mampu, sebagai hidangan saat berbuka puasa maupun Hari Raya Idul Fitri. Pola perilaku masyarakat tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena adanya hubungan yang bersifat intim. Hubungan yang intim terlihat dari adanya rasa kebersamaan sebagai kesatuan masyarakat dalam suatu daerah dan empati dari anggota masyarakat. Empati yang dimiliki anggota masyarakat berdasarkan ilustrasi pada soal ditunjukkan dengan kepedulian masyarakat dengan memberikan makanan kepada tetangga dan saudara, terutama yang kurang mampu, untuk berbuka puasa dan saat Hari Raya Idul Fitri agar mereka dapat merasakan makanan-makanan yang dimasak oleh anggota masyarakat lain dan saling menolong kepada masyarakat yang membutuhkan. Dengan demikian, pola perilaku masyarakat desa tersebut menunjukkan masyarakat gemeinschaft karena memiliki ikatan kebersamaan dan kepedulian yang kuat antaranggota masyarakat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Intimate, private, dan exclusive merupakan ciri-ciri dari kelompok sosial ....

14

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia