Iklan

Pertanyaan

Masyarakat Desa Kembang memiliki tradisi yang mengakar kuat. Mereka menjunjung nilai-nilai budaya yang diwariskan oleh nenek moyang. Seluruh anggota masyarakat meyakini bahwa tradisi tersebut dapat menciptakan kerukunan antaranggota masyarakat. Sifat integrasi sosial dalam masyarakat Desa Margajaya tersebut adalah. . . .

Masyarakat Desa Kembang memiliki tradisi yang mengakar kuat. Mereka menjunjung nilai-nilai budaya yang diwariskan oleh nenek moyang. Seluruh anggota masyarakat meyakini bahwa tradisi tersebut dapat menciptakan kerukunan antaranggota masyarakat. Sifat integrasi sosial dalam masyarakat Desa Margajaya tersebut adalah. . . .

  1. koersif

  2. normatif

  3. harmoni

  4. solidaritas

  5. fungsional

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

02

:

26

Klaim

Iklan

S. Prakasita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Intergrasi normatif merupakan integrasi yang terjadi karena adanya kesepakatan nilai, norma, cita-cita bersama, dan rasa solidaritas antaranggota masyatakat. Integrasi normatif terjadi dalam masyarakat yang memiliki solidaritas mekanik (masyarakat sederhana). Integrasi normatif berkaitan dengan unsur budaya sering disebut integrasi budaya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Intergrasi normatif merupakan integrasi yang terjadi karena adanya kesepakatan nilai, norma, cita-cita bersama, dan rasa solidaritas antaranggota masyatakat. Integrasi normatif terjadi dalam masyarakat yang memiliki solidaritas mekanik (masyarakat sederhana). Integrasi normatif berkaitan dengan unsur budaya sering disebut integrasi budaya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Novi Ptr

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan perbedaan antara integrasi sosial yang terbentuk akibat adanya konsensus terhadap nilai-nilai dan integrasi sosial yang terbentuk karena dilatarbelakangi oleh adanya konflik!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia