Iklan
Pertanyaan
Masuknya perusahaan multinasional yang mengambil sumber daya alam di Indonesia turut memengaruhi kerusakan lingkungan. Banyak perusahaan yang tidak bertanggung jawab terhadap menipisnya sumber daya alam sehingga terjadi tindakan penggundulan hutan atau pembukaan lahan untuk tambang. Dampak kerusakan tersebut dialami dan ditanggung oleh masyarakat. Upaya mengatasi dampak negatif akibat fenomena globalisasi tersebut dapat dilakukan dengan cara . . . .
melakukan penghijauan dan menegakkan aturan amdal
memusatkan lokasi pembangunan perusahaan di perkotaan
meniadakan pajak perusahaan agar tidak melakukan eksploitasi
melarang perusahaan asing membuka cabangnya di dalam negeri
mengizinkan perusahaan dalam negeri melakukan eksploitasi
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
13
:
15
:
10
Iklan
R. Wahyu
Master Teacher
51
5.0 (1 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia