Iklan

Pertanyaan

Masuknya agama Islam ke Indonesia setelah agama Hindu-Buddha melahirkan suatu proses akulturasi atau adanya percampuran kebudayaan antara Islam dengan kebudayaan lokal dan Hindu-Buddha. Proses akulturasi kebudayaan Islam dengan kebudayaan yang sebelumnya sudah ada dapat dilihat dari ....

Masuknya agama Islam ke Indonesia setelah agama Hindu-Buddha melahirkan suatu proses akulturasi atau adanya percampuran kebudayaan antara Islam dengan kebudayaan lokal dan Hindu-Buddha. Proses akulturasi kebudayaan Islam dengan kebudayaan yang sebelumnya sudah ada dapat dilihat dari ....undefined 

  1. pembangunan gapura di depan masjidundefined 

  2. penggunaan kubah di atap bangunan masjidundefined 

  3. penggunaan simbol bulan sabit di atas masjidundefined 

  4. penggunaan atap tumpang di bangunan masjidundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

27

:

31

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Proses akulturasi antara agama Islam dengan kebudayaan lokal dapat dilihat dari ciri arsitektur masjid-masjid tradisional yang ada di Indonesia. Misalnya adalah masjid Agung Demak dalam pembangunan masjid tersebut, atap masjid Agung Demak berbentuk tumpang atau meru. Atap ini memiliki kesamaan dengan bangunan-bangunan suci umat Hindu seperti pura. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Proses akulturasi antara agama Islam dengan kebudayaan lokal dapat dilihat dari ciri arsitektur masjid-masjid tradisional yang ada di Indonesia. Misalnya adalah masjid Agung Demak dalam pembangunan masjid tersebut, atap masjid Agung Demak berbentuk tumpang atau meru. Atap ini memiliki kesamaan dengan bangunan-bangunan suci umat Hindu seperti pura.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Bukti bahwa terjadi akulturasi kebudayaan dalam kehidupan masyarakat khususnya dalam bidang arsitektur dapat dilihat dari....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia