Iklan

Iklan

Pertanyaan

Massifnya kebijakan industrialisasi yang dilakukan Tsar Nicholas II berdampak pada…

Massifnya kebijakan industrialisasi yang dilakukan Tsar Nicholas II berdampak pada…

  1. Terjadinya resesi ekonomi nasional di Rusia

  2. Terjadinya perbaikan ekonomi di kalangan kaum buruh

  3. Terjadinya kesenjangan ekonomi di kalangan kaum buruh

  4. Terjadinya kesenjangan ekonomi di kalangan kaum pemodal

  5. Terjadinya bentrokan antara kaum buruh dan pemilik pabrik

Iklan

M. El

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Massifnya industrialisasi di Rusia selain berdampak pada meningkatnya perekonomian negara, ternyata juga berdampak pada munculnya golongan tertentu. Sebagai dampak atas berkembangnya industrialisasi di Rusia, akhirnya muncul golongan buruh yang dikenal juga dengan nama golongan proletar. Golongan proletar atau buruh menjadi semakin banyak seiring bertambahnya pabrik-pabrik industri di Rusia. Namun sayangnya, golongan buruh masih menerima perlakuan tidak manusiawi dalam bekerja. Mereka memiliki beban kerja yang berat, namun upah yang diterima tidak sepadan dengan beban pekerjaan tersebut. Di satu sisi para pengusaha menjadi semakin kaya karena adanya upah murah, tapi disisi lain beban ekonomi para buruh menjadi meningkat. Hal ini akhirnya mengakibatkan pada meningkatnya kesenjangan ekonomi di Rusia.

Massifnya industrialisasi di Rusia selain berdampak pada meningkatnya perekonomian negara, ternyata juga berdampak pada munculnya golongan tertentu. Sebagai dampak atas berkembangnya industrialisasi di Rusia, akhirnya muncul golongan buruh yang dikenal juga dengan nama golongan proletar. Golongan proletar atau buruh menjadi semakin banyak seiring bertambahnya pabrik-pabrik industri di Rusia. Namun sayangnya, golongan buruh masih menerima perlakuan tidak manusiawi dalam bekerja. Mereka memiliki beban kerja yang berat, namun upah yang diterima tidak sepadan dengan beban pekerjaan tersebut. Di satu sisi para pengusaha menjadi semakin kaya karena adanya upah murah, tapi disisi lain beban ekonomi para buruh menjadi meningkat. Hal ini akhirnya mengakibatkan pada meningkatnya kesenjangan ekonomi di Rusia.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

63

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut adalah kebijakan penting Tsar Nicholas II setelah resmi dilantik…

12

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia