Iklan

Pertanyaan

Masalah yang dihadapi oleh Republik Rakyat Tiongkok sebagai salah satu negara berkembang yaitu…. (1)kesenjangan sosial-ekonomi (2)disintegrasi wilayah (3)penurunan tenaga kerja produktif (4) konflik dagang

Masalah yang dihadapi oleh Republik Rakyat Tiongkok sebagai salah satu negara berkembang yaitu….

(1) kesenjangan sosial-ekonomi

(2) disintegrasi wilayah

(3) penurunan tenaga kerja produktif

(4) konflik dagang

  1. jika jawaban (1), (2), dan (3) benar

  2. jika jawaban (1) dan (3) benar

  3. jika jawaban (2) dan (4) benar

  4. jika jawaban (4) saja yang benar

  5. jika semua jawaban benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

52

:

09

Klaim

Iklan

E. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang paling tepat adalah pilihan E. Semua jawaban benar.

jawaban yang paling tepat adalah pilihan E. Semua jawaban benar.

Pembahasan

Sebagai salah satu negara berkembang di Asia, Republik Rakyat Tiongkok menghadapi berbagai masalah dalam berbagai bidang. Masalah-masalah yang dihadapi RRT antara lain: kesenjangan sosial-ekonomi antara wilayah barat dan timur. Wilayah timur RRT yang dekat dengan pesisir jauh lebih maju dibandingkan wilayah barat yang berada di tengah benua. disintegrasi wilayah. RRT juga menghadapi kasus disintegrasi wilayah yang dapat berakibat pada kurangnya wilayah negara. Contoh usaha pelepasan wilayah dari bagian wilayah negara RRT terjadi di Tibet. penurunan tenaga kerja produktif. Pada tahun 2015, tanpa disangka-sangka sebelumnya RRT mengalami penurunan jumlah tenaga kerja produktif. Hal ini disebabkan karena generasi baby boom pada tahun tersebut banyak yang memasuki usia lansia sehingga tidak dapat dihitung sebagai tenaga kerja produktif lagi. Selain itu, pemerintah RRT juga salah prediksi kebijakan dengan menerapkan program satu keluarga satu anak. Hal tersebut akan menyebabkan RRT terus mengalami penurunan angka tenaga kerja produktif dalam beberapa tahun ke depan. konflik dagang. Sekitar pertengahan tahun 2018 RRT melakukan persaingan tarif dalam hubungan dagangnya dengan Amerika Serikat. Hal ini memicu Amerika Serikat untuk menaikkan suku bunga dolarnya, yang akhirnya berdampak pada resesi ekonomi global. Jadi jawaban yang paling tepat adalah pilihan E. Semua jawaban benar.

Sebagai salah satu negara berkembang di Asia, Republik Rakyat Tiongkok menghadapi berbagai masalah dalam berbagai bidang. Masalah-masalah yang dihadapi RRT antara lain:

  • kesenjangan sosial-ekonomi antara wilayah barat dan timur. Wilayah timur RRT yang dekat dengan pesisir jauh lebih maju dibandingkan wilayah barat yang berada di tengah benua.
  • disintegrasi wilayah. RRT juga menghadapi kasus disintegrasi wilayah yang dapat berakibat pada kurangnya wilayah negara. Contoh usaha pelepasan wilayah dari bagian wilayah negara RRT terjadi di Tibet.
  • penurunan tenaga kerja produktif. Pada tahun 2015, tanpa disangka-sangka sebelumnya RRT mengalami penurunan jumlah tenaga kerja produktif. Hal ini disebabkan karena generasi baby boom pada tahun tersebut banyak yang memasuki usia lansia sehingga tidak dapat dihitung sebagai tenaga kerja produktif lagi. Selain itu, pemerintah RRT juga salah prediksi kebijakan dengan menerapkan program satu keluarga satu anak. Hal tersebut akan menyebabkan RRT terus mengalami penurunan angka tenaga kerja produktif dalam beberapa tahun ke depan.
  • konflik dagang. Sekitar pertengahan tahun 2018 RRT melakukan persaingan tarif dalam hubungan dagangnya dengan Amerika Serikat. Hal ini memicu Amerika Serikat untuk menaikkan suku bunga dolarnya, yang akhirnya berdampak pada resesi ekonomi global.

Jadi jawaban yang paling tepat adalah pilihan E. Semua jawaban benar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu masalah yang dihadapi Jepang sebagai negara maju adalah penurunan angka kelahiran. Berdasarkan fenomena tersebut, hipotesis yang dapat kita bangun berkaitan dengan status Jepang sebagai neg...

2

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia