Iklan

Pertanyaan

Masalah kelangkaan yang dihadapi manusia menjadi indikator bahwa manusia adalah mahluk ....

Masalah kelangkaan yang dihadapi manusia menjadi indikator bahwa manusia adalah mahluk .... space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

34

:

26

Klaim

Iklan

S. Anugrah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat disimpulkan bahwa kelangkaan merupakan salah satu indikator yang membuktikan bahwa manusia adalah makhluk ekonomi.

dapat disimpulkan bahwa kelangkaan merupakan salah satu indikator yang membuktikan bahwa manusia adalah makhluk ekonomi. space 

Pembahasan

Manusia merupakan makhluk ekonomi atau bisa disebut dengan homo economicus, karena manusia selalu berusaha untuk memnuhi kebutuhannya untuk mencapai kesejahteraan serta untuk mempertahankan hidup. Sebagai makhluk ekonomi, manusia selalu memiliki kebutuhan dan keinginan yang sifatnya tidak terbatas. Kebutuhan dan keinginan yang tidak terbatas tidak diiringi dengan ketersediaan sumber daya untuk memenuhinya, sehingga muncul kelangkaan dimana ketersediaan sumber daya tidak mencukupi untuk memenuhi semua kebutuhan manusia. Maka diperlukan skala prioritas untuk mengatur pemenuhan kebutuhan manusia. Jadi dapat disimpulkan bahwa kelangkaan merupakan salah satu indikator yang membuktikan bahwa manusia adalah makhluk ekonomi.

Manusia merupakan makhluk ekonomi atau bisa disebut dengan homo economicus, karena manusia selalu berusaha untuk memnuhi kebutuhannya untuk mencapai kesejahteraan serta untuk mempertahankan hidup. Sebagai makhluk ekonomi, manusia selalu memiliki kebutuhan dan keinginan yang sifatnya tidak terbatas. Kebutuhan dan keinginan yang tidak terbatas tidak diiringi dengan ketersediaan sumber daya untuk memenuhinya, sehingga muncul kelangkaan dimana ketersediaan sumber daya tidak mencukupi untuk memenuhi semua kebutuhan manusia. Maka diperlukan skala prioritas untuk mengatur pemenuhan kebutuhan manusia. Jadi dapat disimpulkan bahwa kelangkaan merupakan salah satu indikator yang membuktikan bahwa manusia adalah makhluk ekonomi. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Masalah pokok dalam masyarakat modern dalam mengatasi masalah ekonomi adalah barang dan jasa apa yang dihasilkan, berapa banyak barang yang dihasilkan dan ....

6

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia