Iklan

Iklan

Pertanyaan

Masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta dan mengangkatt gubernur jenderal pertama SEBAB manajemen yang buruk dan praktik korupsi yang merajalela, pemerintah Inggris mengambil alih manajemen EIC

Masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta dan mengangkatt gubernur jenderal pertama

SEBAB

manajemen yang buruk dan praktik korupsi yang merajalela, pemerintah Inggris mengambil alih manajemen EIC

  1. Jika kedua pernyataan benar dan keduanya mempunyai hubungan sebab akibat

  2. Jika kedua pernyataan benar, tetapi tidak mempunyai hubungan sebab akibat.

  3. Jika pernyataan pertama benar, sedangkan pernyataan kedua salah.

  4. Jika pernyataan pertama salah, sedangkan pernyataan kedua benar.

  5. Jika kedua pernyataan tersebut salah

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pernyataan ini benar , masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta dan mengangkat gubernur jenderal pertama. Masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta. EIC mengeluarkan kebijakan yang nantinya memicu terjadinya Pemberonrakan Sepoy (1857-1858). Secara etimologis, sepoy berarti "prajurit infantri" Mughal. Oleh EIC, nama ini diambil un t uk merujuk prajurit EIC dari kalangan pribumi. Ada sekitar 300.000 prajurit sepoy, yang tersebar di tiga pangkalan: Bombay, Madras, dan Benggala. Berikut beberapa kebijakan EIC yang memicu Pemberontakan Sepoy. Alasan pada soal ini benar , manajemen yang buruk dan praktik korupsi yang merajalela, pemerintah Inggris mengambil alih manajemen EIC. Kekuasaan EIC di India pada 1858. India pun berada di bawah kendali langsung penguasa lnggris di London ( British Crown ) dan Ratu Victoria digelari " Empress of India' '. Hal ini menandai dimulainya era baru, yang disebut British Raj (1858-1947). Pemerintah lnggris mengutus gubernur jenderal yang disebut viceroy yang baru sebagai wakilnya. Setelah 1876, India lebih dikenal sebagai British Indian Empire. Ada fakror yang melatarbelakangi pembubaran EIC, yaitu sebagai berikut: EIC mengalami defisit karena berbagai faktor, terutama tingginya biaya perang clan prakrik korupsi yang merata di semua tingkatan. Adanya niat pemerintah lnggris untuk membuat perubahan mendasar terkait kebijakankebijakannya di India. Dari penjelasan berikut dapat disimpulkan bahwa pernyataannya benar alasan benar namun keduanya tidak saling berhubungan.

Pernyataan ini benar, masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta dan mengangkat gubernur jenderal pertama.

Masa kekuasaan EIC di India secara resmi dimulai pada 1773 ketika EIC mendirikan ibu kota di Kalkuta. EIC mengeluarkan kebijakan yang nantinya memicu terjadinya Pemberonrakan Sepoy (1857-1858). Secara etimologis, sepoy berarti "prajurit infantri" Mughal. Oleh EIC, nama ini diambil untuk merujuk prajurit EIC dari kalangan pribumi. Ada sekitar 300.000 prajurit sepoy, yang tersebar di tiga pangkalan: Bombay, Madras, dan Benggala. Berikut beberapa kebijakan EIC yang memicu Pemberontakan Sepoy.

Alasan pada soal ini benar, manajemen yang buruk dan praktik korupsi yang merajalela, pemerintah Inggris mengambil alih manajemen EIC.

Kekuasaan EIC di India pada 1858. India pun berada di bawah kendali langsung penguasa lnggris di London (British Crown) dan Ratu Victoria digelari "Empress of India''. Hal ini menandai dimulainya era baru, yang disebut British Raj (1858-1947). Pemerintah lnggris mengutus gubernur jenderal yang disebut viceroy yang baru sebagai wakilnya. Setelah 1876, India lebih dikenal sebagai British Indian Empire. Ada fakror yang melatarbelakangi pembubaran EIC, yaitu sebagai berikut:

  • EIC mengalami defisit karena berbagai faktor, terutama tingginya biaya perang clan prakrik korupsi yang merata di semua tingkatan.
  • Adanya niat pemerintah lnggris untuk membuat perubahan mendasar terkait kebijakankebijakannya di India.

Dari penjelasan berikut dapat disimpulkan bahwa pernyataannya benar alasan benar namun keduanya tidak saling berhubungan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

British Raj adalah sebutan untuk ....

32

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia