Iklan

Pertanyaan

Manusia dengan genotipe kromosom XYY akan mengalami sindrom dengan ciri ... Tidak mandul Sangat agresif Kelamin laki-laki Horman seks abnormal

Manusia dengan genotipe kromosom XYY akan mengalami sindrom dengan ciri ...

  1. Tidak mandul
  2. Sangat agresif
  3. Kelamin laki-laki
  4. Horman seks abnormalspace space
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.space space

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.space space

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.space space

  4. HANYA 4 yang benar.space space

  5. SEMUA pilihan benar.space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

14

:

39

Klaim

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

opsi jawaban yang benar adalah A.

opsi jawaban yang benar adalah A.space space

Pembahasan

Sinddrom XXY (Sindrom Jacob) merupakan kelainan genetik pada laki-laki imana penderitanya memiliki kelebihan satu kromosom Y.Manusia dengan genotipe kromosom XYY adalah Sindrom Jacob dengan ciri : Tidak mandul Sangat agresif Kelamin laki-laki Gejala lain dari penderita sindrom Jacob adalah keterlambatan bicara, ketidakstabilan emosi, sulit fokus, dan gangguan tumbuh kembang. Berdasarkan uraian tersebut, ciri sindrom Jacob pada soal ditunjukkan oleh pernyataan nomor 1, 2, dan 3. Jadi, opsi jawaban yang benar adalah A.

Sinddrom XXY (Sindrom Jacob) merupakan kelainan genetik pada laki-laki imana penderitanya memiliki kelebihan satu kromosom Y. Manusia dengan genotipe kromosom XYY adalah Sindrom Jacob dengan ciri :

  1. Tidak mandul
  2. Sangat agresif
  3. Kelamin laki-laki

Gejala lain dari penderita sindrom Jacob adalah keterlambatan bicara, ketidakstabilan emosi, sulit fokus, dan gangguan tumbuh kembang. Berdasarkan uraian tersebut, ciri sindrom Jacob pada soal ditunjukkan oleh pernyataan nomor 1, 2, dan 3.

Jadi, opsi jawaban yang benar adalah A.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Ciri-ciri sindromJacob.... Diderita oleh pria Umurnya tidak berusia panjang. Bersifat agresif. Mengalami gangguan mental.

8

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia