Iklan

Pertanyaan

Manakah diantara karakteristik berikut yang menunjukkan ciri lapisan topsoil ?

Manakah diantara karakteristik berikut yang menunjukkan ciri lapisan topsoil ?

  1. Berwarna kecokelatan sampai hitam

  2. Zona perakaran tanaman yang panjang

  3. Kandungan bahan organik minim

  4. Berwarna terang

  5. Terletak di horizon B

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

20

:

59

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Topsoil adalah lapisan tanah yang berada paling atas , topsoil sendiri merupakan bentuk lapisan tanah yang paling subur , tanah ini memiliki ketebalan kurang kurang lebih 30 cm , berwarna cokelat khitam-hitaman dan gembur . Pada topsoil ini merupakan tempat aktivitas organisme tanah . jawaban yang paling tepat adalah A

Topsoil adalah lapisan tanah yang berada paling atas, topsoil sendiri merupakan bentuk lapisan tanah yang paling subur, tanah ini memiliki ketebalan kurang kurang lebih 30 cm, berwarna cokelat khitam-hitaman dan gembur. Pada topsoil ini merupakan tempat aktivitas organisme tanah.

jawaban yang paling tepat adalah A

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!