Iklan

Iklan

Pertanyaan

Manakah diantara fenomena berikut ini yang termasuk aspek non fisik geografi?

Manakah diantara fenomena berikut ini yang termasuk aspek non fisik geografi?space space  

  1. erupsi Gn Sinabung menghancurkan ribuan hektar lahan pertanian

  2. gempa tektonik Banten terasa hingga Jakarta

  3. angin siklon di samudera hindia memicu hujan lebat

  4. masyarakat Bali membangun sistem pertanian Subak

  5. banjir lahar dingin menerjang Yogyakarta

Iklan

N. Sopiah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space

Iklan

Pembahasan

Aspek Non Fisik Geografi mengkaji keterkaitan manusia dengan fenomena yang terjadi di geosfer. Aspek non fisik meliputi aspek sosial, antropologis, politis, ekonomis, dan aspek yang berhubungan dengan pola hidup manusia (kebudayaan). Pernyataan masyarakat Bali membangun sistem pertanian Subak, berkaitan dengan aspek ekonomi. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Aspek Non Fisik Geografi mengkaji keterkaitan manusia dengan fenomena yang terjadi di geosfer. Aspek non fisik meliputi aspek sosial, antropologis, politis, ekonomis, dan aspek yang berhubungan dengan pola hidup manusia (kebudayaan). Pernyataan masyarakat Bali membangun sistem pertanian Subak, berkaitan dengan aspek ekonomi. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

260

Tasya Nur Septia Handayani

Mudah dimengerti Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam human geography yang dipelajariadalah aspek-aspek berikut....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia