Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan kutipan teks berikut!


Sampah cair adalah bahan cairan yang telah digunakan dan tidak diperlukan lagi. Limbah adalah sampah cair yang dihasilkan dari aktivitas industri. Limbah dapat dibagi menjadi dua, yaitu limbah hitam dan limbah rumah tangga. Limbah hitam adalah sampah cair yang mengandung patogen berbahaya yang berasal dari toilet. Sementara itu, limbah rumah tangga adalah sampah cair yang dihasilkan dari dapur, kamar mandi, dan tempat cucian.

Sumber: http://www.materikelas.com/12-contoh-teks-laporan-hasil-observasi lingkungan-alam-sekolah/, dengan penyesuaianundefined 

Makna istilah patogen dalam kutipan teks tersebut adalah ......

Makna istilah patogen dalam kutipan teks tersebut adalah ...... 

  1. barang rusak atau cacatundefined 

  2. bahan yang tidak berhargaundefined 

  3. kotoran yang menjijikkanundefined 

  4. zat yang mematikanundefined 

  5. bahan yang menimbulkan penyakitundefined 

Iklan

A. Dwianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan E.

jawaban yang tepat adalah pilihan E.undefined 

Iklan

Pembahasan

Kata patogen dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah parasit yang mampu menimbulkan penyakit pada inangnya, atau bahan yang menimbulkan penyakit. Makna istilah patogen dalam kutipan teks tersebut adalahbahan yang menimbulkanpenyakit. Hal tersebut sesuai juga dengan kelogisan makna kalimat Limbah hitam adalah sampah cair yang mengandung patogen berbahaya yang berasal dari toilet. Kalimat tersebut memaparkan kandungan berbahaya yang dapat menimbulkan penyakit dari limbah hitam. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan E.

Kata patogen dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah parasit yang mampu menimbulkan penyakit pada inangnya, atau bahan yang menimbulkan penyakit.

Makna istilah patogen dalam kutipan teks tersebut adalah bahan yang menimbulkan penyakit. Hal tersebut sesuai juga dengan kelogisan makna kalimat Limbah hitam adalah sampah cair yang mengandung patogen berbahaya yang berasal dari toilet. Kalimat tersebut memaparkan kandungan berbahaya yang dapat menimbulkan penyakit dari limbah hitam.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang tidak termasuk nomina dalam kutipan teks tersebut, yaitu...

17

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia