Iklan

Pertanyaan

Makhluk hidup diklasifikasikan menjadi beberapa kingdom, diantaranya: Monera Protista Fungi Plantae Animalia Dari kelima kingdom tersebut, terdapat kingdom yang diuntungkan karena adanya peningkatan gas rumah kaca dan pemanasan global. Kingdom yang dimaksud ditunjukkan oleh nomor ….

Makhluk hidup diklasifikasikan menjadi beberapa kingdom, diantaranya:

  1. Monera
  2. Protista
  3. Fungi
  4. Plantae
  5. Animalia

Dari kelima kingdom tersebut, terdapat kingdom yang diuntungkan karena adanya peningkatan gas rumah kaca dan pemanasan global. Kingdom yang dimaksud ditunjukkan oleh nomor ….

  1. 1 dan 3

  2. 2 dan 4

  3. 3 dan 4

  4. 4 dan 5

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

04

:

31

:

06

Klaim

Iklan

B. Hindarto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Salah satu jenis gas rumah kaca terbesar adalah gas . Gas tersebut bermanfaat bagi makhluk hidup yang dapat melakukan proses fotosintesis. Fotosintesis akan mengubah molekul air ( ) dan karbondioksida ( ) menjadi glukosa ( ) dan oksigen ( ). Karena adanya peningkatan gas , maka anggota kingdom dari plantae (tumbuhan) akan memperoleh keuntungan paling besar karena adanya peningkatan jumlah di atmosfer. Kingdom lainnya yang memperoleh keuntungan adalah kingdom protista. Salah satu anggota kelompok protista adalah protista mirip tumbuhan atau disebut juga sebagai alga (ganggang). Alga dapat melakukan proses fotosintesis sebagaimana yang dilakukan oleh tumbuhan. Dengan demikian jawaban yang benar adalah B.

Salah satu jenis gas rumah kaca terbesar adalah gas undefined. Gas tersebut bermanfaat bagi makhluk hidup yang dapat melakukan proses fotosintesis. Fotosintesis akan mengubah molekul air (undefined) dan karbondioksida (undefined) menjadi glukosa (begin mathsize 12px style C subscript 6 H subscript 12 O subscript 6 end style) dan oksigen (undefined). Karena adanya peningkatan gas undefined, maka anggota kingdom dari plantae (tumbuhan) akan memperoleh keuntungan paling besar karena adanya peningkatan jumlah undefined di atmosfer. Kingdom lainnya yang memperoleh keuntungan adalah kingdom protista. Salah satu anggota kelompok protista adalah protista mirip tumbuhan atau disebut juga sebagai alga (ganggang). Alga dapat melakukan proses fotosintesis sebagaimana yang dilakukan oleh tumbuhan. Dengan demikian jawaban yang benar adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Peningkatan suhu bumi yang terlalu tinggi akan berdampak pada kehidupan berbagai makhluk hidup. Salah satunya adalah Bulu babi, dimana kenaikan suhu lingkungan yang terlalu tinggi akan berbanding terb...

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia