Iklan

Pertanyaan

Magma yang masuk dan berada di antara batuan sedimen yang mengakibatkan terjadinya tekanan ke atas sampai bagian atas cembung dan bagian bawah datar dinamakan ?

Magma yang masuk dan berada di antara batuan sedimen yang mengakibatkan terjadinya tekanan ke atas sampai bagian atas cembung dan bagian bawah datar dinamakan ?  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

03

:

20

Iklan

F. Seftiani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Magma yang masuk dan berada diantara batuan sedimen yang menyebabkan terjadinya tekanan ke atas sampai bagian atas cembung danbagian bawah datar disebutlakolit. Selain itu,lakolit adalah magma dengan sifat asam yang menyusup di antara lapisan batuan yang kemudian menyebabkan lapisan batuan di atasnya terangkat. Karena adanya tekanan magma yang begitu kuat, lapisan batuan di atasnya mengalami perubahan bentuk seperti bentuk kubah.

Magma yang masuk dan berada diantara batuan sedimen yang menyebabkan terjadinya tekanan ke atas sampai bagian atas cembung danbagian bawah datar disebut lakolit. Selain itu, lakolit adalah magma dengan sifat asam yang menyusup di antara lapisan batuan yang kemudian menyebabkan lapisan batuan di atasnya terangkat. Karena adanya tekanan magma yang begitu kuat, lapisan batuan di atasnya mengalami perubahan bentuk seperti bentuk kubah.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Mutia Rahmah

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!