Iklan

Iklan

Pertanyaan

Luas lautan Indonesia mencapai 2/3 dari total luas wilayahnya sehingga potensi sumber daya maritimnya sangat melimpah. Melalui Peraturan Presiden Nomor 16 tahun 2017, pemerintah telah metetapkan Kebijakan Kelautan Indonesia sebagai pedoman percepatan pembangunan sektor kelautan Indonesia untuk jangka panjang. Guna mendukung hal ini, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia menyusun Rencana Aksi Nasional Kebijakan Kelautan Indonesia (RAN KKI). Upaya yang dapat dilakukan oleh masyarakat umum untuk mendukung RAN KKI tersebut adalah ....

Luas lautan Indonesia mencapai 2/3 dari total luas wilayahnya sehingga potensi sumber daya maritimnya sangat melimpah. Melalui Peraturan Presiden Nomor 16 tahun 2017, pemerintah telah metetapkan Kebijakan Kelautan Indonesia sebagai pedoman percepatan pembangunan sektor kelautan Indonesia untuk jangka panjang. Guna mendukung hal ini, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Republik Indonesia menyusun Rencana Aksi Nasional Kebijakan Kelautan Indonesia (RAN KKI). Upaya yang dapat dilakukan oleh masyarakat umum untuk mendukung RAN KKI tersebut adalah ....space 

  1. membuat kebijakan penggunaan pukat harimauspace 

  2. memantau aktivitas nelayan asing di perbatasan RIspace 

  3. mengurangi penggunaan plastik dalam kehidupan sehari-harispace 

  4. mengembangkan sektor pariwisata bahari dengan menambah fasilitas pendukungspace 

  5. membangun infrastruktur dermaga pada pulau-pulau kecil untuk mendorong perekonomianspace 

Iklan

P. Pirjaaa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Iklan

Pembahasan

Salah satu hal yang paling mengancam lingkungan maritim di Indonesia adalah aktivitas manusia dalam menghasilkan sampah plastik serta penangkapan ikan secara ilegal atau Illegal, Unreported and Unregulated Fishing (IUUF). Oleh karena itu, Rencana Aksi NasionalKebijakan Kelautan Indonesia (RAN KKI) disusun untuk mendukung upaya Indonesia sebagai poros maritim dunia. RAN KKI dapat diimplementasikan pada masyarakat umum. Salah satunya dengan mengurangi penggunaan sampah plastik. Selain itu, tumpahan minyak dan tumpukan sampah di laut lepas juga menjadi salah satu penyebab rusaknya ekosistem laut akibat aktivitas manusia. Maka dari itu, pengurangan penggunaan sampah plastik merupakan salah satu langkah yang bisadilakukan seluruh masyarakat Indonesia dalam menjaga kelestarian ekosistem laut dan dalam jangka panjang dapat menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Salah satu hal yang paling mengancam lingkungan maritim di Indonesia adalah aktivitas manusia dalam menghasilkan sampah plastik serta penangkapan ikan secara ilegal atau Illegal, Unreported and Unregulated Fishing (IUUF). Oleh karena itu, Rencana Aksi Nasional Kebijakan Kelautan Indonesia (RAN KKI) disusun untuk mendukung upaya Indonesia sebagai poros maritim dunia. RAN KKI dapat diimplementasikan pada masyarakat umum. Salah satunya dengan mengurangi penggunaan sampah plastik. Selain itu, tumpahan minyak dan tumpukan sampah di laut lepas juga menjadi salah satu penyebab rusaknya ekosistem laut akibat aktivitas manusia. Maka dari itu, pengurangan penggunaan sampah plastik merupakan salah satu langkah yang bisa dilakukan seluruh masyarakat Indonesia dalam menjaga kelestarian ekosistem laut dan dalam jangka panjang dapat menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia.space 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang merupakan masalah dalam pengelolaan sumber daya perikanan di Indonesia adalah ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia