Iklan

Pertanyaan

Luas lahan pada wilayah Sumatra Selatan dan Kalimantan Barat banyak tersusun oleh tanah gambut. Peristiwa yang mungkin terjadi di daerah tersebut pada musim kemarau dan ditambah dengan adanya fenomena El Ninoadalah ....

Luas lahan pada wilayah Sumatra Selatan dan Kalimantan Barat banyak tersusun oleh tanah gambut. Peristiwa yang mungkin terjadi di daerah tersebut pada musim kemarau dan ditambah dengan adanya fenomena El Nino adalah .... 

  1.  banyak wilayah yang mengalami kesulitan air bersih

  2. perluasan wilayah kebakaran hutan

  3. adanya gelombang panas ekstrim

  4. cuaca akan lebih mudah berubah

  5. kenaikan suhu permukaan laut di wilayah hutan rawa

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

17

:

06

:

54

Klaim

Iklan

W. Azahra

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat yaitu B.

jawaban yang tepat yaitu B.

Pembahasan

Wilayah Sumatra Selatan dan Kalimantan Barat memiliki banyak hutan hujan tropis, di bawah hutan tersusun dari tanah gambut. Tanah gambut memiliki karakteristik mudah terbakar apabila kondisinya kering dan ketika sudah terbakar akan sulit dipadamkan . Akibat dari sifat ini, saat musim kemarau dimana suhu udara meningkat akan membuat kebakaran hutan mudah terjadi yang awalnya dipicu oleh dedaunan atau ranting kering yang bergesekan tertiup angin hingga menimbulkan percikan api. Peristiwa El Nino akanmembuat kekeringan semakin bertambah parahdi Indonesia , sehingga bencana meteorologis atau klimatologis berupa kebakaran hutan tentu akan semakin meluas. Jadi, jawaban yang tepat yaitu B.

Wilayah Sumatra Selatan dan Kalimantan Barat memiliki banyak hutan hujan tropis, di bawah hutan tersusun dari tanah gambut. Tanah gambut memiliki karakteristik mudah terbakar apabila kondisinya kering dan ketika sudah terbakar akan sulit dipadamkan. Akibat dari sifat ini, saat musim kemarau dimana suhu udara meningkat akan membuat kebakaran hutan mudah terjadi yang awalnya dipicu oleh dedaunan atau ranting kering yang bergesekan tertiup angin hingga menimbulkan percikan api. Peristiwa El Nino akan membuat kekeringan semakin bertambah parah di Indonesia, sehingga bencana meteorologis atau klimatologis berupa kebakaran hutan tentu akan semakin meluas.space 

Jadi, jawaban yang tepat yaitu B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan informasi berikut! Hasil perkiraan curah hujan, menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), sebanyak 64,94 persen wilayah Indonesia mengalami curah hujan kategori renda...

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia