Iklan

Iklan

Pertanyaan

Logam paduan berikut ini yang mengandung nikel adalah ...

Logam paduan berikut ini yang mengandung nikel adalahspace...

  1. stellitespace

  2. vanaditespace

  3. alnicospace

  4. feromanganspace

  5. perungguspace

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalahspaceC.

Iklan

Pembahasan

Nikel merupakan logarn yang lunak, mengilap seperti perak, dan tahan korosi walaupun pada suhu tinggi. Sebagian besar produksi nikel dimanfaatkan sebagai baja stainless steel . Selain itu, paduan nikel dengan logam besi dan kromium banyak dimanfaatkan untuk peralatan dapur (sendok, pisau), serta peralatan rumah tangga lainnya (ornamen rumah dan teralis). Paduan nikel lainnya yaitu alnico yang terdiri dari paduan logam aluminium, nikel, dan kobalt. Paduan alnico adalah feromagnetik dan digunakan untuk membuat magnet permanen. Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Nikel merupakan logarn yang lunak, mengilap seperti perak, dan tahan korosi walaupun pada suhu tinggi. Sebagian besar produksi nikel dimanfaatkan sebagai baja stainless steel. Selain itu, paduan nikel dengan logam besi dan kromium banyak dimanfaatkan untuk peralatan dapur (sendok, pisau), serta peralatan rumah tangga lainnya (ornamen rumah danspaceteralis).

Paduan nikel lainnya yaitu alnico yang terdiri dari paduan logam aluminium, nikel, dan kobalt. Paduan alnico adalah feromagnetik dan digunakan untuk membuat magnetspacepermanen.

Jadi, jawaban yang benar adalahspaceC.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan unsur-unsur penyusun logam paduan berikut. a. Perunggu b. Kuningan c. Stainless steel

6

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia