Iklan

Iklan

Pertanyaan

lnteraksi masyarakat desa dan kota di Pulau Jawa secara umum relatif lebih intensif dibandingkan dengan interaksi di luar Pulau Jawa karena...

lnteraksi masyarakat desa dan kota di Pulau Jawa secara umum relatif lebih intensif dibandingkan dengan interaksi di luar Pulau Jawa karena...space

  1. media komunikasi lebih canggihspace

  2. kondisi sosial wilayah lebih homogenspace

  3. aksesibilitas wilayah lebih mudahspace

  4. jarak absolut relatif lebih singkatspace

  5. kebutuhan hidup lebih tinggispace

Iklan

T. Desti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Kunci adanya interaksi adalah ketersediaan fasilitas terkait teknologi komunikasi seperti telepon dan internet. Kemudian, ketersediaan jaringan jalan dan sarana transportasi yang baik. Semua faktor tersebut termasuk dalam aksesibilitas yang mudah. Kemampuan aksesibilitas juga terkait dengan terseedianya tranportasi yang mendukung, kondisi jalanan yang baik, adanya sarana dan prasarana lalu lintas, biaya perjalanan yang murah . Sehingga dari beberapa faktor di atas memudahkan interaksi antar wilayah di Pulau Jawa. Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat untuk soal ini adalah C.

Kunci adanya interaksi adalah ketersediaan fasilitas terkait teknologi komunikasi seperti telepon dan internet. Kemudian, ketersediaan jaringan jalan dan sarana transportasi yang baik. Semua faktor tersebut termasuk dalam aksesibilitas yang mudah. Kemampuan aksesibilitas juga terkait dengan terseedianya tranportasi yang mendukung, kondisi jalanan yang baik, adanya sarana dan prasarana lalu lintas, biaya perjalanan yang murah. Sehingga dari beberapa faktor di atas memudahkan interaksi antar wilayah di Pulau Jawa.
 

Berdasarkan pembahasan di atas, jawaban yang tepat untuk soal ini adalah C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Nada Nayla Rachman

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Salah satu petunjuk suatu daerah memiliki nilai interaksi tinggi adalah…

73

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia