Iklan

Iklan

Pertanyaan

lndividu dan kelompok sosial dalam masyarakat berusaha untuk mendapatkan kehidupan yang aman, damai, dan stabil. Semua upaya dan kegiatannya harus dilakukan dengan baik sesuai nilai dan norma yang berlaku. Terkait dengan kebutuhan terhadap kehidupan yang aman dan damai. Contoh institusi yang berfungsi menjaga hubungan sosial antara individu dan kelompok dalam menciptakan pemerintahan yang baik adalah lembaga ...

lndividu dan kelompok sosial dalam masyarakat berusaha untuk mendapatkan kehidupan yang aman, damai, dan stabil. Semua upaya dan kegiatannya harus dilakukan dengan baik sesuai nilai dan norma yang berlaku. Terkait dengan kebutuhan terhadap kehidupan yang aman dan damai. Contoh institusi yang berfungsi menjaga hubungan sosial antara individu dan kelompok dalam menciptakan pemerintahan yang baik adalah lembaga ...space space

  1. hukum dengan aturan yang dipatuhispace space

  2. politik dengan pembagian tata kelola strukturalspace space

  3. ekonomi dengan membagi kemudahan distribusispace space

  4. pengadilan yang memberikan kepastian hukumspace space

  5. kepolisian yang mengawasi dan menindak kejahatanspace space

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Poin yang ditanyakan adalah fungsi lembaga untuk menjagahubungan sosial antara individu dan kelompok dalam menciptakan pemerintahan yang baik. Lembaga hukum merupakan lembaga atau badan hukum yang sah menurut Undang-undang yang berfungsi mengawasi dan menjamin terlaksananya peraturan atau adat yang dikukuhkan oleh penguasa atau oleh pemerintah dalam kehidupan masyarakat. Lembaga hukum juga yang mengatur norma dan nilai yang ada di masyarakat. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A. 

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Poin yang ditanyakan adalah fungsi lembaga untuk menjaga hubungan sosial antara individu dan kelompok dalam menciptakan pemerintahan yang baik.

Lembaga hukum merupakan lembaga atau badan hukum yang sah menurut Undang-undang yang berfungsi mengawasi dan menjamin terlaksananya peraturan atau adat yang dikukuhkan oleh penguasa atau oleh pemerintah dalam kehidupan masyarakat. Lembaga hukum juga yang mengatur norma dan nilai yang ada di masyarakat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Selasa Pagi

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jajaran kepolisian Polda Jawa Barat melakukan sosialisasi tata tertib dan peraturan berlalu lintas kepada warga sebelum mengikuti ujian untuk mendapatkan surat izin mengemudi. Tindakan tersebut merupa...

45

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia