Iklan

Iklan

Pertanyaan

Lingkungantempat tinggal memengaruhi karakter warga masyarakatnya. Sebagai contoh karakter masyarakat agraris berbeda dengan masyarakat pesisir. Mengapa sebagian besar masyarakat pesisir memiliki sifat tegas, keras, dan terbuka?

Lingkungan tempat tinggal memengaruhi karakter warga masyarakatnya. Sebagai contoh karakter masyarakat agraris berbeda dengan masyarakat pesisir. Mengapa sebagian besar masyarakat pesisir memiliki sifat tegas, keras, dan terbuka?  

Iklan

R. Dewi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Keragaman budaya suatu wilayah bergantung pada faktor geografis . Masyarakat Indonesia tinggal dalam wilayah dengan kondisi geografis yang bervariasi seperti di wilayah pegunungan, dataran rendah, karst, dan pesisir sehingga membentuk bahasa, mata pencaharian, sistem pengetahuan serta peralatan hidup yang berbeda-beda antarwilayah. Masyarakat pesisir memiliki ketergantungan yang tinggi terhadap potensi sumber daya di wilayah pesisir dan lautan, oleh karenanya sebagian besar masyarakat pesisir bekerja sebagai nelayan. Pekerjaan inimenghadapi sumber daya yang bersifat open access dan beresiko tinggi seperti menghadapi badai, gelombang tinggi dan mencari lokasikonsentrasi ikan dengan peralatan konvensional. Nelayan harus berusaha keras untuk mencari ikan di laut yang sulit untuk diprediksi oleh karena hal tersebut menyebabkan masyarakat pesisir cenderung memiliki sifat yang tegas, keras, dan terbuka .

Keragaman budaya suatu wilayah bergantung pada faktor geografis. Masyarakat Indonesia tinggal dalam wilayah dengan kondisi geografis yang bervariasi seperti di wilayah pegunungan, dataran rendah, karst, dan pesisir sehingga membentuk bahasa, mata pencaharian, sistem pengetahuan serta peralatan hidup yang berbeda-beda antarwilayah. Masyarakat pesisir memiliki ketergantungan yang tinggi terhadap potensi sumber daya di wilayah pesisir dan lautan, oleh karenanya sebagian besar masyarakat pesisir bekerja sebagai nelayan. Pekerjaan ini menghadapi sumber daya yang bersifat open access dan beresiko tinggi seperti menghadapi badai, gelombang tinggi dan mencari lokasi konsentrasi ikan dengan peralatan konvensional. Nelayan harus berusaha keras untuk mencari ikan di laut yang sulit untuk diprediksi oleh karena hal tersebut menyebabkan masyarakat pesisir cenderung memiliki sifat yang tegas, keras, dan terbuka.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kondisi lingkungan geografis yang berbeda-beda menyebabkan setiap suku bangsa mempunyai pola-pola adaptasi kebudayaan tersendiri terhadap lingkungan. Hal ini melahirkan

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia