Iklan

Iklan

Pertanyaan

Lengkapilah pernyataan berikut dengan memilih jawaban yang ada di dalam tanda kurung! Jumlah sel darah putih lebih besar pada (orang dewasa/anak-anak/paruh baya).

Lengkapilah pernyataan berikut dengan memilih jawaban yang ada di dalam tanda kurung!

Jumlah sel darah putih lebih besar pada (orang dewasa/anak-anak/paruh baya).space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat yaitu anak-anak.

pilihan jawaban yang tepat yaitu anak-anak.space space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Darah merupakan jaringan ikat cair yang berfungsi untuk transportasi zat. Darah tersusun atas plasma darah dan sel darah. Sel darah terdiri sel darah merah, sel darah putih, dan keping darah. Sel darah putih memiliki ukuran sel yang lebih besar dari sel darah merah, memiliki nukleus, tidak memiliki hemoglobin, dan memiliki kemampuan gerakan amoeboid. Jumlah sel darah putih dipengaruhi oleh usia. Bayi, anak-anak, dan orang dewasa memiliki jumlah sel darah putih yang berbeda. Seiring pertambahan usia, jumlah leukosit normal akan berkurang hingga menjadi sekitar 5.000-10.000 sel per mikroliter darah.Berikut ini adalah jumlah sel darah putih normal per mikroliter darah. Bayi yang baru lahir: 9.400 – 34.000 Balita (3-5 tahun): 4.000 – 12.000 Remaja (12-15 tahun): 3.500 – 9.000 Dewasa (15 tahun ke atas): 3.500 – 10.500 Berdasarkan uraian di atas, dapat diketahui bahwa jumlah sel darah putih paling besar yaitu pada anak-anak. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat yaitu anak-anak.

Darah merupakan jaringan ikat cair yang berfungsi untuk transportasi zat. Darah tersusun atas plasma darah dan sel darah. Sel darah terdiri sel darah merah, sel darah putih, dan keping darah. Sel darah putih memiliki ukuran sel yang lebih besar dari sel darah merah, memiliki nukleus, tidak memiliki hemoglobin, dan memiliki kemampuan gerakan amoeboid. Jumlah sel darah putih dipengaruhi oleh usia. Bayi, anak-anak, dan orang dewasa memiliki jumlah sel darah putih yang berbeda. Seiring pertambahan usia, jumlah leukosit normal akan berkurang hingga menjadi sekitar 5.000-10.000 sel per mikroliter darah. Berikut ini adalah jumlah sel darah putih normal per mikroliter darah.

  • Bayi yang baru lahir: 9.400 – 34.000
  • Balita (3-5 tahun): 4.000 – 12.000
  • Remaja (12-15 tahun): 3.500 – 9.000
  • Dewasa (15 tahun ke atas): 3.500 – 10.500

Berdasarkan uraian di atas, dapat diketahui bahwa jumlah sel darah putih paling besar yaitu pada anak-anak.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat yaitu anak-anak.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskanlah tiga jenis sel darah beserta struktur dan fungsinya!

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia