Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermati teks persuasi berikut!


Para penutur bahasa Indonesia gemar memasukkan kata-kata bahasa inggris. Apakah para penutur kita menganggap bahasa Indonesia rendah dan menganggap bahasa inggris lebih bermartabat sehingga harus menggunakan bahasa inggris sepotong-sepotong yang kadang-kadang juga tidak benar pengucapannya dalam bahasa Indonesia. (............................).space  

Lengkapi teks tersebut dengan dua kalimat ajakan yang tepat!

Lengkapi teks tersebut dengan dua kalimat ajakan yang tepat!space 

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dua kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah:

dua kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah:

Iklan

Pembahasan

Teks persuasi merupakan sebuah teks yang bertujuan untuk mengajak, menyuruh, atau membujuk pembacanya melakukan sesuatu sesuai dengan apa yang disampaikan oleh penulis. Tulisan pada teks persuasi bersifat subjektif karena isinya merupakan murni pandangan pribadi penulisnya mengenai suatu topik.Teks di atas berisi tentang penulis yang beranggapan bahwa sekarang ini penutur banyak menggunakan kata berbahasa Inggris atau istilah asing yang tidak penuh dan kadang pengucapannya juga salah. Dengan demikian, dua kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah: Marilah kita menggunakan bahasa indonesia dengan penuh kebanggaan Ayo kita lestarikan bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan.

Teks persuasi merupakan sebuah teks yang bertujuan untuk mengajak, menyuruh, atau membujuk pembacanya melakukan sesuatu sesuai dengan apa yang disampaikan oleh penulis. Tulisan pada teks persuasi bersifat subjektif karena isinya merupakan murni pandangan pribadi penulisnya mengenai suatu topik. Teks di atas berisi tentang penulis yang beranggapan bahwa sekarang ini penutur banyak menggunakan kata berbahasa Inggris atau istilah asing yang tidak penuh dan kadang pengucapannya juga salah.

Dengan demikian, dua kalimat ajakan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah:

  1. Marilah kita menggunakan bahasa indonesia dengan penuh kebanggaan
  2. Ayo kita lestarikan bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat di atas yang menunjukkan ajakan adalah ...

35

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia