Iklan

Pertanyaan

Lembaga sosial merupakan salah satu unsur sosial yang pokok dalam suatu tatanan sosial masyarakat, oleh karena itu lembaga sosial itu ada di lingkungan sekitar kita. Secara sederhana lembaga sosial dapat diartikan sebagai ....

Lembaga sosial merupakan salah satu unsur sosial yang pokok dalam suatu tatanan sosial masyarakat, oleh karena itu lembaga sosial itu ada di lingkungan sekitar kita. Secara sederhana lembaga sosial dapat diartikan sebagai .... space 

  1. seperangkat aturan atau kaidah yang menjadi pedoman hidup manusia dalam bertingkah laku space 

  2. sekumpulan nilai yang sudah dilembagakan dan bersifat mengikat untuk mengatur masyarakat space 

  3. kumpulan norma sosial yang berhubungan dengan kebutuhan dan aktivitas manusia space 

  4. jalinan unsur-unsur sosial yang pokok dalam masyarakat dan saling berkesinambungan space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

29

:

18

Klaim

Iklan

F. Freelancer9

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. space 

Pembahasan

Secara sederhana lembaga sosial adalah kumpulan norma sosial yang berhubungan dengan kebutuhan dan aktivitas manusia. Lembaga sosial juga dapat dimaknai sebagai wadah dari sekumpulan norma atau kaidah yang mengatur pendukungnya dalam rangka mewujudkan kebutuhan yang ada di masyarakat. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Secara sederhana lembaga sosial adalah kumpulan norma sosial yang berhubungan dengan kebutuhan dan aktivitas manusia. Lembaga sosial juga dapat dimaknai sebagai wadah dari sekumpulan norma atau kaidah yang mengatur pendukungnya dalam rangka mewujudkan kebutuhan yang ada di masyarakat. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Istilah lain untuk lembaga sosial adalah ….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia