Iklan

Pertanyaan

Latar belakang didirikannya pegadaian adalah .... untuk mencegah ijon, rentenir, danpinjaman tidak wajar lainnya untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat kecil untuk mendorong programpemerintah di bidang ekonomi danpembangunan nasional untuk mencari keuntungan sebesar-besarnya

Latar belakang didirikannya pegadaian adalah ....

  1. untuk mencegah ijon, rentenir, dan pinjaman tidak wajar lainnya
  2. untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat kecil
  3. untuk mendorong program pemerintah di bidang ekonomi dan pembangunan nasional
  4. untuk mencari keuntungan sebesar-besarnya space space 
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar. space space 

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar. space space 

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar. space space 

  4. HANYA 4 yang benar. space space 

  5. SEMUA pilihan benar. space space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

02

:

29

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space  

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pengadaian adalah lembaga yang memberikan kredit pada masyarakat dengan syarat mengadaikan barang bergerak. Misalkan saat membutuhkan dana maka akan mengadaikan barang beharga yang akan dimilikinya. Pengadaian dibentuk untuk memberikan manfaat lebih pada masyarakat pada lembaga keuangan bukan bank. Beberapa latar belakang dibentuknya pengadaian. Mencegah ijon, rentenir, danpinjaman tidak wajar lainnya yang diterapkan oleh pihak rentenir pada rakyat lemah. (1) Meningkatkan kesejahteraan rakyat kecil dengan memberikan kemudahan memperoleh pinjaman. (2) Mendorong program pemerintah di bidang ekonomi dan pembangunan nasional melalui penyaluran pinjaman dengan hukum gadai. (3) Memberikan kredit pada masyarakat yang berpenghasilan tetap. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Pengadaian adalah lembaga yang memberikan kredit pada masyarakat dengan syarat mengadaikan barang bergerak. Misalkan saat membutuhkan dana maka akan mengadaikan barang beharga yang akan dimilikinya. Pengadaian dibentuk untuk memberikan manfaat lebih pada masyarakat pada lembaga keuangan bukan bank. Beberapa latar belakang dibentuknya pengadaian.

  • Mencegah ijon, rentenir, dan pinjaman tidak wajar lainnya yang diterapkan oleh pihak rentenir pada rakyat lemah. (1)
  • Meningkatkan kesejahteraan rakyat kecil dengan memberikan kemudahan memperoleh pinjaman. (2)
  • Mendorong program pemerintah di bidang ekonomi dan pembangunan nasional melalui penyaluran pinjaman dengan hukum gadai. (3)
  • Memberikan kredit pada masyarakat yang berpenghasilan tetap.


Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan peran Lembaga Keuangan Bukan Bank dan OJK berikut ini. Berdasarkan matriks tersebut, yang termasuk peran dari Otoritas Jasa Keuangan adalah ....

1

2.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia