Iklan

Pertanyaan

Larutan encer dari Seng klorida (ZnCl 2 ) digunakan sebagai desinfektan. Senyawa ini juga digunakan dalam beberapa merek komersial obat kumur antiseptik. Perhatikan reaksi redoks pembentukan seng klorida berikut ini : Zn ( s ) + 2 HCl ( a q ) → ZnCl 2 ​ ( a q ) + H 2 ​ ( g ) perubahan bilangan oksidasi Zn pada reaksi diatas adalah...

Larutan encer dari Seng klorida (ZnCl2) digunakan sebagai desinfektan. Senyawa ini juga digunakan dalam beberapa merek komersial obat kumur antiseptik. 

Perhatikan reaksi redoks pembentukan seng klorida berikut ini :undefined 

 undefined 

perubahan bilangan oksidasi Zn pada reaksi diatas adalah...undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

38

:

04

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perubahan bilangan oksidasi atom Zn pada reaksi adalah 0 menjadi +2.

perubahan bilangan oksidasi atom Zn pada reaksi adalah 0 menjadi +2.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Aturan dalam penentuan bilangan oksidasi (biloks): Biloks unsur bebas sama dengan 0. Biloks suatu ion sama dengan jumlah muatannya. Penentuan bilangan oksidasi Zn, yaitu: Di dalam Zn = 0. Di dalam ZnCl 2 = +2, melalui reaksi pembentukan ionnya: Jadi, perubahan bilangan oksidasi atom Zn pada reaksi adalah 0 menjadi +2.

Aturan dalam penentuan bilangan oksidasi (biloks):

  1. Biloks unsur bebas sama dengan 0.
  2. Biloks suatu ion sama dengan jumlah muatannya. 

Penentuan bilangan oksidasi Zn, yaitu:undefined 

  • Di dalam Zn = 0.undefined 
  • Di dalam ZnCl= +2, melalui reaksi pembentukan ionnya:

Zn Cl subscript 2 yields Zn to the power of 2 plus sign and Cl to the power of minus sign 

Jadi, perubahan bilangan oksidasi atom Zn pada reaksi adalah 0 menjadi +2.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Uswatun Khasanah

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Nilai bilangan okidasi dari S di dalam Na 2 ​ SO 3 ​ adalah ....

12

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia