Iklan

Iklan

Pertanyaan

Langkah yang tepat dalam manajemen pra bencana banjir adalah membangun ....

Langkah yang tepat dalam manajemen pra bencana banjir adalah membangun ....

  1. talud

  2. turap

  3. green belt

  4. sistem polder

  5. sheet pile beton

Iklan

S. Fauziyah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Pada saat musim hujan sebagian wilayah di Indonesia rawan mengalami bencana banjir. Risiko bencana banjir dapat dikurangi dengan membangun sistem polder . Sistem polder adalah metode penanganan banjir dengan membangun saluran drainase, kolam penampung air hujan, dan pompa air yang dikendalikan sebagai satu kesatuan pengelolaan. Dengan sistem polder, wilayah yang rawan banjir akan dibatasi dengan jelas sehingga ketinggianmuka air, debit, dan volume air yang harus dikeluarkan dari sistem dapat dikendalikan. Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pada saat musim hujan sebagian wilayah di Indonesia rawan mengalami bencana banjir. Risiko bencana banjir dapat dikurangi dengan membangun sistem polder. Sistem polder adalah metode penanganan banjir dengan membangun saluran drainase, kolam penampung air hujan, dan pompa air yang dikendalikan sebagai satu kesatuan pengelolaan. Dengan sistem polder, wilayah yang rawan banjir akan dibatasi dengan jelas sehingga ketinggian muka air, debit, dan volume air yang harus dikeluarkan dari sistem dapat dikendalikan. 

Jadi, pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jakarta merupakan wilayah yang rawan bencana banjir. Oleh sebab itu, perlu dilakukan tindakan untuk mengantisipasi bencana yang dapat terjadi. Tindakan yang tepat dilakukan sebelum terjadi bencana ban...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia