Iklan

Pertanyaan

Di sebuah sekolah bernama SD Negeri Selalu Ceria terdapat empat orang sahabat bernama Aulia, Kapa, Dendy, dan Rizki. Suatu hari, mereka sedang bermain bersama saat istirahat. Mereka pun mengobrol tentang kebersihan di sekolah mereka.undefined 

Kutipan prolog drama di atas yang bertanda miring termasuk ciri kebahasaan berupa ...

Kutipan prolog drama di atas yang bertanda miring termasuk ciri kebahasaan berupa ... 

  1. menggunakan kata gantiundefined 

  2. menggunakan dialogundefined 

  3. menggunakan kata seruundefined 

  4. menggunakan kata kerjaundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

14

:

33

:

32

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan A.

jawaban yang benar adalah pilihan A.undefined 

Pembahasan

Teks drama adalah suatu teks cerita yang terdiri dari prolog, dialog, dan epilog yang bertujuan untuk dipentaskan di atas panggung atau biasa disebut teater. Teks drama juga bisa dipentaskan di radio, televisi, dan film. Drama secara luas dapat diartikan sebagai salah satu bentuk sastra yang isinya tentang suatu kehidupan yang disajikan atau dipertunjukkan dalam bentuk gerak. Kutipan prolog drama di atas yang bertanda miring termasuk ciri kebahasaan drama berupa menggunakan kata ganti . Berdasarkan kutipan berikut: Suatu hari, mereka sedang bermain bersama saat istirahat. Mereka pun mengobrol tentang kebersihan di sekolah mereka . Kata ganti adalah jenis kata yang berfungsi untuk menggantikan kata benda atau orang yang tidak disebut secara langsung. Istilah untuk kata ganti disebut sebagai pronomina. Fungsi dari kata ganti adalah agar kalimat yang dituliskan atau disampaikan menjadi efektif dan tidak bertele-tele. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan A.

Teks drama adalah suatu teks cerita yang terdiri dari prolog, dialog, dan epilog yang bertujuan untuk dipentaskan di atas panggung atau biasa disebut teater. Teks drama juga bisa dipentaskan di radio, televisi, dan film. Drama secara luas dapat diartikan sebagai salah satu bentuk sastra yang isinya tentang suatu kehidupan yang disajikan atau dipertunjukkan dalam bentuk gerak.

Kutipan prolog drama di atas yang bertanda miring termasuk ciri kebahasaan drama berupa menggunakan kata ganti.

Berdasarkan kutipan berikut:

Suatu hari, mereka sedang bermain bersama saat istirahat. Mereka pun mengobrol tentang kebersihan di sekolah mereka.

Kata ganti adalah jenis kata yang berfungsi untuk menggantikan kata benda atau orang yang tidak disebut secara langsung. Istilah untuk kata ganti disebut sebagai pronomina. Fungsi dari kata ganti adalah agar kalimat yang dituliskan atau disampaikan menjadi efektif dan tidak bertele-tele.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

28

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut kalimat yang menggunakan kata ganti orang adalah ....

5

3.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia