Iklan

Iklan

Pertanyaan

Cermatilah kutipan fabel berikut ini!


Suatu hari, datanglah seekor Kepiting merusak telur-telur lkan Salem. Salem Betina mengadukan kepada Salem Jantan ketika dilihatnya seekor Kepiting sedang memakan telur-telur mereka. Salem Jantan marah bukan kepalang, lalu ia segera menghampiri Kepiting yang sedang melahap telur tersebut. "Kepiting, mengapa kau memakan telur-telur kami?" tegur Salem Jantan murka. "Memang kenapa? Bukankah telur-telurmu ini enak sekali untuk dimakan?" sahut Kepiting. Hal itu membuat Salem Jantan bertambah murka."Kepiting jahat! Teganya kau makan telur-telur kami. Bagaimana kami bisa berkembang biak nanti? Jika kau terus melakukannya, kami akan punah, "Jerit Salem Betina sambil menangis. "Biar saja, yang penting aku tidak kelaparan!" sahut Kepiting acuh.undefined 
 

Kutipan fabel tersebut menunjukkan ....

Kutipan fabel tersebut menunjukkan .... 

  1. kodaundefined 

  2. resolusiundefined 

  3. orientasiundefined 

  4. komplikasiundefined 

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Iklan

Pembahasan

Struktur teks yang dimiliki teks cerita fabel di antaranya adalah orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda. Orientasi, bagian awal dari sebuah cerita fabel. Orientasi berisi pengenalan dari cerita fabel, seperti pengenalan background, pengenalan tokoh, maupun latar tempat, dan waktu. Komplikasi , merupakan klimaks dari cerita, berisi puncak permasalahan yang dialami tokoh. Resolusi , berisi pemecahan masalah yang dialami tokoh. Koda , merupakan bagian akhir dari cerita. Biasanya berisi pesan dan amanat yang ada pada cerita fabel tersebut. Pada kutipan fabel di atas, terlihat permasalahan muncul pada saat seekor Kepiting datang merusak telur-telur ikan Salem. Akhirnya Salem Jantan dan Betina marah kepada kepiting, hingga puncak kemarahannya pada saat Kepiting acuh sambil terus memakan telur-telur mereka. Maka kutipan tersebut termasuk bagian komplikasi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Struktur teks yang dimiliki teks cerita fabel di antaranya adalah orientasi, komplikasi, resolusi, dan koda.

  1. Orientasi, bagian awal dari sebuah cerita fabel. Orientasi berisi pengenalan dari cerita fabel, seperti pengenalan background, pengenalan tokoh, maupun latar tempat, dan waktu.
  2. Komplikasi, merupakan klimaks dari cerita, berisi puncak permasalahan yang dialami tokoh.
  3. Resolusi, berisi pemecahan masalah yang dialami tokoh.
  4. Koda, merupakan bagian akhir dari cerita. Biasanya berisi pesan dan amanat yang ada pada cerita fabel tersebut.

Pada kutipan fabel di atas, terlihat permasalahan muncul pada saat seekor Kepiting datang merusak telur-telur ikan Salem. Akhirnya Salem Jantan dan Betina marah kepada kepiting, hingga puncak kemarahannya pada saat Kepiting acuh sambil terus memakan telur-telur mereka. Maka kutipan tersebut termasuk bagian komplikasi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bagian teks cerita fabel yang memperlihatkan awal terjadinya konflik terhadap tokoh ialah pada bagian ....

10

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia