Iklan

Iklan

Pertanyaan

Taman dibalik pagar sekolah itu ditumbuhi beranekaragam bunga dengan warna-warna dan elok. Mulai dari mawar, kamboja, asoka, anggrek dan yang lainnya. Semua tertata dengan rapi begitu indah dan menyejukan mata bagi yang memandangnya.space 

Kutipan di atas merupakan salah satu ciri-ciri dari teks ...

Kutipan di atas merupakan salah satu ciri-ciri dari teks ... space 

  1. Narasispace 

  2. Deskripsispace 

  3. Persuasispace 

  4. Eksposisispace 

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan B .

jawaban yang benar adalah pilihan B.space 

Iklan

Pembahasan

Bahasa Indonesia memiliki berbagai jenis teks. Setiap jenis teks memiliki ciri khasnya masing-masing, diantaranya adalah sebagai berikut. Teks narasi adalah teks yang menceritakan suatu peristiwa atau kejadian secara kronologis berdasarkan urutan waktu. Teks narasi memiliki ciri khas, yakni teks berkisah tentang suatu peristiwa atau kejadian; cerita disusun berdasarkan urutan waktu; bersifat memberi informasi, menambah pengetahuan, dan sebagai hiburan; memiliki nilai estetika; dan biasanya terdapatkonfliks. Teks deskripsi merupakan teks yang menggambarkan bentuk objek pengamatan, sifatnya, rasanya, atau coraknya dengan mengandalkan panca indera dalam proses penguraiannya. Teks deskripsi memiliki ciri-ciri seperti, menggambarkan atau melukiskan sesuatu; topik yang berupa objek atau benda digambarkan sejelas-jelasnya dengan melibatkan kesan indera, seperti penglihatan, pendengaran, penciuman, dan lain-lain; dan membuat pembaca atau pendengar merasakan sendiri atau mengalami sendiri. Teks persuasi adalah teks yang bertujuan untuk memengaruhi agar pembaca mau mempercayai dan melakukan hal yang dituliskan dalam teks tersebut. Teks persuasi biasanya memuatkata bujukan atau ajakan, himbauan, dan pengaruh;fakta yang dituliskan dalam teks; dan tidak menimbulkan konflik. Teks eksposisi adalah teks yang berisi sebuah informasi tentang sesuatu yang ada dan benar terjadi.Teks Eksposisi memiliki ciri, unsur, struktur, serta pola yang dibahas semuanya secara lengkap. Berdasarkan jenis teks dan ciri khasnya, paragraf di atas menunjukkan kesamaan ciri dengan teks deskripsi karena paragraf di atas melibatkan panca indera dalam menggambarkan keadaan taman. Hal ini ditunjukkan dalam kutipan "bunga dengan warna-warna dan elok" dan pada kalimat terakhir: "Semua tertata dengan rapi begitu indah dan menyejukan mata bagi yang memandangnya." Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan B .

Bahasa Indonesia memiliki berbagai jenis teks. Setiap jenis teks memiliki ciri khasnya masing-masing, diantaranya adalah sebagai berikut.

  • Teks narasi adalah teks yang menceritakan suatu peristiwa atau kejadian secara kronologis berdasarkan urutan waktu. Teks narasi memiliki ciri khas, yakni teks berkisah tentang suatu peristiwa atau kejadian; cerita disusun berdasarkan urutan waktu; bersifat memberi informasi, menambah pengetahuan, dan sebagai hiburan; memiliki nilai estetika; dan biasanya terdapat konfliks.
  • Teks deskripsi merupakan teks yang menggambarkan bentuk objek pengamatan, sifatnya, rasanya, atau coraknya dengan mengandalkan panca indera dalam proses penguraiannya. Teks deskripsi memiliki ciri-ciri seperti, menggambarkan atau melukiskan sesuatu; topik yang berupa objek atau benda digambarkan sejelas-jelasnya dengan melibatkan kesan indera, seperti penglihatan, pendengaran, penciuman, dan lain-lain; dan membuat pembaca atau pendengar merasakan sendiri atau mengalami sendiri. 
  • Teks persuasi adalah teks yang bertujuan untuk memengaruhi agar pembaca mau mempercayai dan melakukan hal yang dituliskan dalam teks tersebut. Teks persuasi biasanya memuat kata bujukan atau ajakan, himbauan, dan pengaruh; fakta yang dituliskan dalam teks; dan tidak menimbulkan konflik.
  • Teks eksposisi adalah teks yang berisi sebuah informasi tentang sesuatu yang ada dan benar terjadi. Teks Eksposisi memiliki ciri, unsur, struktur, serta pola yang dibahas semuanya secara lengkap.

Berdasarkan jenis teks dan ciri khasnya, paragraf di atas menunjukkan kesamaan ciri dengan teks deskripsi karena paragraf di atas melibatkan panca indera dalam menggambarkan keadaan taman. Hal ini ditunjukkan dalam kutipan"bunga dengan warna-warna dan elok" dan pada kalimat terakhir: "Semua tertata dengan rapi begitu indah dan menyejukan mata bagi yang memandangnya."


Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Teks di atas termasuk ke dalam teks deskriptif yang dikembangkan dengan pola ....

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia