Iklan
Pertanyaan
Koperasi Ruang Dagang pada tahun 2019 memiliki SHU sebesar Rp40.000.000,00. Jumlah simpanan anggota di koperasi tersebut sebesar Rp250.000.000,00 dan jumlah jasa penjualan sebesar Rp300.000.000,00. Aldi adalah anggota dari koperasi tersebut yang memiliki simpanan pokok dan simpanan wajib masing-masing sebesar Rp250.000,00 dan Rp4.750.000,00. Aldi pernah beberapa kali belanja di koperasi tersebut, tetapi Aldi lupa berapa totalnya. Apabila di akhir tahun Aldi mendapatkan SHU sebesar Rp226.000,00 dengan persentase jasa modal dan jasa usaha masing-masing 25% dan 30%, maka total belanja Aldi di koperasi tersebut adalah ….
Rp26.000,00
Rp200.000,00
Rp226.000,00
Rp650.000,00
Rp676.000,00
8 dari 10 siswa nilainya naik
dengan paket belajar pilihan
Habis dalam
01
:
14
:
38
:
48
Iklan
A. Uliya
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni UIN Sultan Syarif Kasim
1
5.0 (3 rating)
Muhammad Hafiz Rizky Pebrian
Pembahasan lengkap banget
Maisaroh Novi
Bantu banget
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia