Iklan
Pertanyaan
Kontravensi intensif dalam pelaksanaannya memberikan dampak psikologis dalam kehidupan bermasyarakat. Contoh kasus berikut ini yang berkaitan dengan kontravensi intensif adalah ....
Winny yang takut keluar rumah karena dicurgai tetangganya sebagai remaja yang melakukan pergaulan bebas dan disangka sering melakukan tindakan asusila
seorang artis yang diberitakan meninggal dunia dalam kecelakaan kemudian diklarifikasi oleh dirinya melalui sosial media bahwa berita tersebut palsu
fitnah yang dilayangkan kepada satu Organisasi Masyarakat (ORMAS) yang dituduh sebagai dalang kerusuhan di desa SukmaJaya
siswa yang berangkat sekolah terlambat menyebabkan dirinya dihukum
sekelompok orang yang membantu korban kecelakaan namun di sisi lain banyak yang mengutamakan untuk merekam kejadian tersebut dengan menggunakan telepon genggam
Iklan
Y. Fernanda
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia