Iklan

Iklan

Pertanyaan

Konsentrasi ikan di laut terdapat pada zona....

Konsentrasi ikan di laut terdapat pada zona....

  1. Litural

  2. Neritis

  3. Batial

  4. Abisol

  5. Ambang laut

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepatadalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Konsentrasi ikan di laut terdapat pada zona neritis/neritik. Laut zona neritikadalahlautdangkal dengan kedalaman antara 150 hingga 200 meter. Kedalaman ini masih tergolong dangkal. Padazonaini, sinar matahari masih dapat menembus dasarlautsehingga proses fotosintesis berjalan baik dan banyak biota-biota laut yang menetap di zona tersebut. Jadi, jawaban yang tepatadalah B.

Konsentrasi ikan di laut terdapat pada zona neritis/neritik. Laut zona neritik adalah laut dangkal dengan kedalaman antara 150 hingga 200 meter. Kedalaman ini masih tergolong dangkal. Pada zona ini, sinar matahari masih dapat menembus dasar laut sehingga proses fotosintesis berjalan baik dan banyak biota-biota laut yang menetap di zona tersebut.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Laut dangkal yang banyak terdapat ikan dan tumbuhan terletak pada zona .... neritik litoral batial abisal

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia