Iklan

Pertanyaan

Konflik dan kekerasan salingberkaitan.Bentuk keterkaitan antara konflik dan kekerasan yaitu ....

Konflik dan kekerasan saling berkaitan. Bentuk keterkaitan antara konflik dan kekerasan yaitu ....undefined 

undefined 

  1. konflik merupakan dampak negatif dari kekerasan non fisikundefined 

  2. konflik merupakan dampak kekerasan secara verbalundefined 

  3. kekerasan muncul karena terjadi konflik dalam masyarakatundefined 

  4. kekerasan merupakan salah satu faktor penyebab konflikundefined 

  5. kekerasan menimbulkan konflik antarindividu dan kelompokundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

39

:

17

Klaim

Iklan

W. Wahyuningsih

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah C.

maka jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Konflik dapat diartikan sebagai sebuah pertentangan dalam suatu masyarakat yang tidak selalu memunculkankekerasan. Akan tetapi, terjadinya kekerasan bisa disebabkan oleh adanya konflik terlebih dahulu. Kekerasan menjadi bentukusaha penguasaan untuk memenangkan posisi dalam sebuah konflik dengan menindas pihak yang lemah. Artinya, kekerasanterjadi ketika tindakan berupa konsolidasi dan penyelesaian konflik yang tidak melibatkan kekerasan tidak mungkin dilakukan lagi, karena pihak yang berkonflikmempunyai kekuatan dan posisi yang sama. Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah C.

Konflik dapat diartikan sebagai sebuah pertentangan dalam suatu masyarakat yang tidak selalu memunculkan kekerasan. Akan tetapi, terjadinya kekerasan bisa disebabkan oleh adanya konflik terlebih dahulu. Kekerasan menjadi bentuk usaha penguasaan untuk memenangkan posisi dalam sebuah konflik dengan menindas pihak yang lemah. Artinya, kekerasan terjadi ketika tindakan berupa konsolidasi dan penyelesaian konflik yang tidak melibatkan kekerasan tidak mungkin dilakukan lagi, karena pihak yang berkonflik mempunyai kekuatan dan posisi yang sama.

Dengan demikian, maka jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan pengertian kekerasan individual dan berikan dua contohnya !

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia