Iklan

Pertanyaan

Konflik antara Portugis dan kesultanan-kesultanan Islam di Nusantara dipengaruhi oleh beberapa motif, antara lain ….

Konflik antara Portugis dan kesultanan-kesultanan Islam di Nusantara dipengaruhi oleh beberapa motif, antara lain …. 

  1. perbedaan budayaundefined 

  2. perbedaan ideologiundefined 

  3. trauma Perang Salibundefined 

  4. persaingan sistem pemerintahanundefined 

  5. persaingan antara Blok Barat dan Blok Timurundefined 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

22

:

39

:

34

Klaim

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Kedatangan Portugis di Malaka berakibat pada ketegangan politik yang terjadi di Nusantara. Seketika konflik antara Portugis dan kesultanan-kesultanan Islam, dalam hal ini Malaka, Demak, Aceh, Ternate pun meletus. Konflik ini terjadi karena monopoli dagang yang dilakukan Portugis. Selain itu, dominasi Portugis di Malaka juga membuat beberapa kesultanan Islam merasa khawatir terhadap eksistensi kesultanannya. Terlebih Portugis memiliki misi menyebarkan agama Nasrani. Bahkan, beberapa kesultanan Islam saat itu enggan untuk bekerjasama dengan Portugis. Hal ini tentu dipengaruhi trauma Perang Salib yang terus diwariskan hingga saat itu. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Kedatangan Portugis di Malaka berakibat pada ketegangan politik yang terjadi di Nusantara. Seketika konflik antara Portugis dan kesultanan-kesultanan Islam, dalam hal ini Malaka, Demak, Aceh, Ternate pun meletus. Konflik ini terjadi karena monopoli dagang yang dilakukan Portugis. Selain itu, dominasi Portugis di Malaka juga membuat beberapa kesultanan Islam merasa khawatir terhadap eksistensi kesultanannya. Terlebih Portugis memiliki misi menyebarkan agama Nasrani. Bahkan, beberapa kesultanan Islam saat itu enggan untuk bekerjasama dengan Portugis. Hal ini tentu dipengaruhi trauma Perang Salib yang terus diwariskan hingga saat itu.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sejak bangsa Portugis berhasil menguasai Malaka pada tahun 1511, rakyat Aceh menganggap Portugis merupakan ancaman bagi keberlangsungan Kesultanan Aceh di wilayah Selat Malaka. Berikut merupakan perny...

3

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia