Iklan

Iklan

Pertanyaan

Konflik antara pengemudi taksi online dengan taksi konvensional merupakan salah satu gambaran permasalahan modernisasi di bidang ekonomi. Salah satu penyebab terjadinya masalah ini adalah ….

Konflik antara pengemudi taksi online dengan taksi konvensional merupakan salah satu gambaran permasalahan modernisasi di bidang ekonomi. Salah satu penyebab terjadinya masalah ini adalah ….undefined 

  1. jumlah pengemudi transportasi online meningkat dengan cepatundefined 

  2. pesatnya perkembangan transportasi online tidak sejalan dengan kesiapan aturan yang adaundefined 

  3. terjadinya aksi saling ejek antara pengemudi taksi online dan taksi konvensionalundefined 

  4. harga taksi online relatif lebih murah daripada taksi konvensionalundefined 

  5. aparat kepolisian kurang tanggap dalam mencegah dan mengatasi konflik tersebutundefined 

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Iklan

Pembahasan

Dari sudut pandang sebagai konsumen, berkembangnya transportasi online memang sangat membantu mereka dalam mencukupi kebutuhan. Kemudian, dari sudut pandang para driver ojek online , keberadaan aplikasi transportasi online initelah membuka lapangan kerja bagi mereka. Akan tetapi, cepatnya aplikasi transportasi online berkembang, pada akhirnya tidak sejalan dengan kesiapan regulasi atau aturan yang ada sehingga memancing kecemburuan dari kelompok lain, dalam hal ini, seperti penyedia taksi konvensional. Ditambah lagi, dengan persaingan tarif yang dianggap pihak taksi konvensional telah merugikan pihaknya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Dari sudut pandang sebagai konsumen, berkembangnya transportasi online memang sangat membantu mereka dalam mencukupi kebutuhan. Kemudian, dari sudut pandang para driver ojek online, keberadaan aplikasi transportasi online ini telah membuka lapangan kerja bagi mereka. Akan tetapi, cepatnya aplikasi transportasi online berkembang, pada akhirnya tidak sejalan dengan kesiapan regulasi atau aturan yang ada sehingga memancing kecemburuan dari kelompok lain, dalam hal ini, seperti penyedia taksi konvensional. Ditambah lagi, dengan persaingan tarif yang dianggap pihak taksi konvensional telah merugikan pihaknya. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

58

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Gejala modernisasi ekonomi berkaitan dengan semakin kompleksnya kebutuhan manusia akan barang dan jasa. Untuk mengikuti tren ini, perusahaan-perusahaan membangun inovasi baru, salah satunya membangun ...

10

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia