Iklan

Pertanyaan

Kondisi pertama yang terjadi saat jari-jari tangan menyentuh benda dengan lembut untuk mengetahui tekstur benda adalah ….

Kondisi pertama yang terjadi saat jari-jari tangan menyentuh benda dengan lembut untuk mengetahui tekstur benda adalah ….

  1. kanal ion terbuka

  2. terjadi depolarisasi

  3. perubahan posisi pada disk

  4. pelepasan neuropeptida yang terdapat pada vesikel

  5. lempeng epitelial sel lamella bergerak ke arah samping

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

32

:

10

Iklan

I. Putu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Ganesha

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Saat jari-jari tangan melakukan sentuhan ringan untuk mengetahui tekstur benda, maka sel merkel akan berperan sebagai reseptor dalam proses tersebut. Rangsangan yang diterima oleh sel merkel akan menyebabkan pelepasan neuropeptida yang terdapat pada vesikel-vesikel sel. Pelepasan neuropeptida akan merangsang terbukanya kanal ion dan terjadinya depolarisasi. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

Saat jari-jari tangan melakukan sentuhan ringan untuk mengetahui tekstur benda, maka sel merkel akan berperan sebagai reseptor dalam proses tersebut. Rangsangan yang diterima oleh sel merkel akan menyebabkan pelepasan neuropeptida yang terdapat pada vesikel-vesikel sel. Pelepasan neuropeptida akan merangsang terbukanya kanal ion dan terjadinya depolarisasi. Dengan demikian jawaban yang benar adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Samuelauli Napitupulu

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!