Iklan

Pertanyaan

Kompor listrik yang bertuliskan 500 W, 220 V digunakan untuk memanaskan 300 gram air dari 10°C sampai 90°C. Jika kalor janis air 1 kal/g°C, berapakah lama waktu yang diparlukan?

Kompor listrik yang bertuliskan 500 W, 220 V digunakan untuk memanaskan 300 gram air dari 10°C sampai 90°C. Jika kalor janis air 1 kal/g°C, berapakah lama waktu yang diparlukan? space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

47

:

31

Iklan

F. Arifin

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Trisakti

Jawaban terverifikasi

Jawaban

waktu yang dibutuhkan adalah 201,6 s.

waktu yang dibutuhkan adalah 201,6 s.

Pembahasan

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 201,6 s. Diketahui : P = 500 W V = 220 volt m = 300 gram = 0 , 3 kg T 1 ​ = 1 0 ∘ C T 2 ​ = 9 0 ∘ C c = 1 kal / g ∘ C = 4200 J / kg ∘ C Ditanya : t Energi yang dilepasakan oleh kompor listrik dalam waktu t dapat dihitung menggunakan persamaan W = P ⋅ t Sedangkan energi panas yang dibutuhkan untuk menaikan suhu air dapat dihitung menggunakan persamaan berikut Q = m ⋅ c ⋅ △ T Energi yang dilepaskan kompor seluruhnya diserap oleh air, sehingga berlaku persamaan berikut W P ⋅ t t ​ = = = = = ​ Q m ⋅ c ⋅ ( T 2 ​ − T 1 ​ ) P m ⋅ c ⋅ ( T 2 ​ − T 1 ​ ) ​ 500 0 , 3 × 4200 × ( 90 − 10 ) ​ 201 , 6 s ​ Dengan demikian waktu yang dibutuhkan adalah 201,6 s.

Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 201,6 s.

Diketahui :

Ditanya : t

Energi yang dilepasakan oleh kompor listrik dalam waktu t dapat dihitung menggunakan persamaan 

Sedangkan energi panas yang dibutuhkan untuk menaikan suhu air dapat dihitung menggunakan persamaan berikut

Energi yang dilepaskan kompor seluruhnya diserap oleh air, sehingga berlaku persamaan berikut

Dengan demikian waktu yang dibutuhkan adalah 201,6 s.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

31

Savero Emerald

Bantu banget Makasih ❤️

Erica Athalia

Bantu banget

Zeinnisa Alya

Makasih ❤️

Pinky Putricahyani

Makasih ❤️ Mudah dimengerti Bantu banget

Lenny

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!