Iklan

Pertanyaan

Komisi perlindungan anak Indonesia (KPAI) menjelaskan bahwa pada 2018 jumlah kasus tawuran pelajar meningkat 14%. Kondisi tersebut semakin memprihatinkan. Kasus tersebut dapat dikategorikan sebagai penyimpangan negatif karena....

Komisi perlindungan anak Indonesia (KPAI) menjelaskan bahwa pada 2018 jumlah kasus tawuran pelajar meningkat 14%. Kondisi tersebut semakin memprihatinkan. Kasus tersebut dapat dikategorikan sebagai penyimpangan negatif karena....

  1. melanggar nilai dan norma dominan

  2. memiliki sifat cenderung sementara

  3. memberikan dampak positif bagi individiu

  4. mendapat toleransi dari masyarakat

  5. mengarah pada tindakan pelanggaran individu

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

09

:

24

:

20

Klaim

Iklan

S. Prakasita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Tawuran pelajar merupakan salah satu bentuk perilaku menyimpang. Berdasarkan sifatnya, tawuran dikategorikan sebagai bentuk penyimpangan negatif. Penyimpangan negatif mengarah pada perilaku melanggar nilai dan norma sosial dominan dalam masyarakat sehingga masyarakat tidak dapat menoleransi. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Tawuran pelajar merupakan salah satu bentuk perilaku menyimpang. Berdasarkan sifatnya, tawuran dikategorikan sebagai bentuk penyimpangan negatif. Penyimpangan negatif mengarah pada perilaku melanggar nilai dan norma sosial dominan dalam masyarakat sehingga masyarakat tidak dapat menoleransi. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang merupakan ciri Penyimpangan sosial bersifat negatif adalah ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia