Iklan

Pertanyaan

Klasifikasikan perubahan materi berikut ke dalam perubahan kimiaatau perubahan fisika. Menggoreng telur.

Klasifikasikan perubahan materi berikut ke dalam perubahan kimia atau perubahan fisika. Menggoreng telur.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

22

:

28

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia.

menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perubahan materi digolongkan menjadi dua yakni perubahan fisika dan perubahan kimia. Perubahan kimia adalah suatu perubahan materi yang menghasilkan jenis dan sifat zat berbeda (baru). Perubahan kimia terjadi karena suatu materi mengalami reaksi kimia. Pada saat telur digoreng, panas yang diberikan dapat merusak protein yang terdapat di dalam telur secara permanen.Akibatnya, bentuk dan tekstur telur berubah. Sebelum digoreng, bagian yang biasa kita sebut sebagai 'putih telur' tentunya terlihat agak cairdan bening tak berwarna. Setelah dipanaskan telur memadat, menjadi lebih keras, dan berwarna putih. Proses ini disebut sebagai denaturasi protein.Denaturasi adalah proses dimana protein atau asam nukleat mengalami perubahan struktur karena kehilangan beberapa rantai senyawa. Protein dapat terdenaturasipada suhu tinggi maupun pada kondisi asam. Telur yang telah digoreng tidak akan dapat lagi berubah bentuk menjadi telur awal, sehingga menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia. Jadi, menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia.

Perubahan materi digolongkan menjadi dua yakni perubahan fisika dan perubahan kimia. Perubahan kimia adalah suatu perubahan materi yang menghasilkan jenis dan sifat zat berbeda (baru). Perubahan kimia terjadi karena suatu materi mengalami reaksi kimia.

Pada saat telur digoreng, panas yang diberikan dapat merusak protein yang terdapat di dalam telur secara permanen. Akibatnya, bentuk dan tekstur telur berubah. Sebelum digoreng, bagian yang biasa kita sebut sebagai 'putih telur' tentunya terlihat agak cair dan bening tak berwarna. Setelah dipanaskan telur memadat, menjadi lebih keras, dan berwarna putih. Proses ini disebut sebagai denaturasi protein. Denaturasi adalah proses dimana protein atau asam nukleat mengalami perubahan struktur karena kehilangan beberapa rantai senyawa. Protein dapat terdenaturasi pada suhu tinggi maupun pada kondisi asam. Telur yang telah digoreng tidak akan dapat lagi berubah bentuk menjadi telur awal, sehingga menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia.

Jadi, menggoreng telur termasuk ke dalam perubahan kimia.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan arti dari istilah berikut. b. Sifat intensif materi c. Sifat ekstensif materi d. Perubahan fisika e. Perubahan kimia

2

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia