Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kitab peninggalan bercorak Buddha adalah ....

Kitab peninggalan bercorak Buddha adalah ....

  1. Bharatayudha

  2. Sutasoma

  3. Arjuna Wiwaha

  4. Kresnayana

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Berdasarkan penemuan sejarah, karya sastra peninggalan sejarah yang bercorak Buddha, antara lain Kitab Nagarakretagama, Sutasoma, Pararaton, Ranggalawe, dan Arjuna Wiwaha. Kitab Nagarakretagama ditulis oleh Mpu Prapanca pada 1365. Mpu Prapanca merupakan nama samaran. Berdasarkan analisa sejarah, nama aslinya adalah Dang Acarya Nadendra, seorang pembesar urusan agama Buddha di Istana Majapahit. Kitab Sutasoma ditulis oleh Mpu Tantular antara tahun 1365 dan 1389 pada masa kejayaan Majapahit dibawah Hayam Wuruk. Salah satu petikan dari Kitab Sutasoma yang sangat terkenal adalah " Bhinneka Tunggal Ika " dalam Pancasila. Salah satu amanat dari Kitab Sutasoma adalah mengajarkan toleransi antar agama. Kitab Pararaton ditulis antara tahun 1481 sampai 1600 dan tidak diketahui siapa penulisnya. Kitab ini berisi silsilah kerajaan Singhasari dan Majapahit. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Berdasarkan penemuan sejarah, karya sastra peninggalan sejarah yang bercorak Buddha, antara lain Kitab Nagarakretagama, Sutasoma, Pararaton, Ranggalawe, dan Arjuna Wiwaha.

  • Kitab Nagarakretagama ditulis oleh Mpu Prapanca pada 1365. Mpu Prapanca merupakan nama samaran. Berdasarkan analisa sejarah, nama aslinya adalah Dang Acarya Nadendra, seorang pembesar urusan agama Buddha di Istana Majapahit.
  • Kitab Sutasoma ditulis oleh Mpu Tantular antara tahun 1365 dan 1389 pada masa kejayaan Majapahit dibawah Hayam Wuruk. Salah satu petikan dari Kitab Sutasoma yang sangat terkenal adalah "Bhinneka Tunggal Ika" dalam Pancasila. Salah satu amanat dari Kitab Sutasoma adalah mengajarkan toleransi antar agama.
  • Kitab Pararaton ditulis antara tahun 1481 sampai 1600 dan tidak diketahui siapa penulisnya. Kitab ini berisi silsilah kerajaan Singhasari dan Majapahit.
     

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Keberadaan Kerajaan Majapahit dapat diketahui berdasarkan sumber-sumber sejarah yang diperoleh dari kitab ….

58

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia