Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ketika suatu daerah penghasil beras mengalami gagal panen, maka daerah tersebut tidak dapat memasok beras untuk daerah lain dan akan mengurangi pendapatan daerahnya. Hal yang mungkin terjadi pada daerah lain yang biasa mendapatkan pasokan beras adalah….

Ketika suatu daerah penghasil beras mengalami gagal panen, maka daerah tersebut tidak dapat memasok beras untuk daerah lain dan akan mengurangi pendapatan daerahnya. Hal yang mungkin terjadi pada daerah lain yang biasa mendapatkan pasokan beras adalah….space

  1. kelangkaan pangan

  2. kematian

  3. kekurangan gizi

  4. gagal panen

  5. surplus hasil panen

Iklan

W. Azahra

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space

Iklan

Pembahasan

Ketika suatu daerah penghasil beras mengalami gagal panen, maka daerah tersebut tidak dapat memasok beras untuk daerah lain dan akan mengurangi pendapatan daerahnya. Ketika distribusi terhambat, maka akan menimbulkan kelangkaan pangan. Saat terjadi hambatan, yang pertama kali akan terjadi adalah kelangkaan pangan. Hal tersebut diatasi dengan adanya cadangan pangan dari pihak lain atau dari wilayah itu sendiri, Jika dibiarkan terus kelangkaan pangan akan menyebabkan kelaparan, kurang gizi dan kematian. Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Ketika suatu daerah penghasil beras mengalami gagal panen, maka daerah tersebut tidak dapat memasok beras untuk daerah lain dan akan mengurangi pendapatan daerahnya. Ketika distribusi terhambat, maka akan menimbulkan kelangkaan pangan. Saat terjadi hambatan, yang pertama kali akan terjadi adalah kelangkaan pangan. Hal tersebut diatasi dengan adanya cadangan pangan dari pihak lain atau dari wilayah itu sendiri, Jika dibiarkan terus kelangkaan pangan akan menyebabkan kelaparan, kurang gizi dan kematian.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Revolusi industri 3.0 ditandai dengan adanya….

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia