Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ketika suatu celah ganda disinari oleh cahaya monokromatis dengan panjang gelombang tertentu, maka akan timbul berkas interferensi terang dan gelap, dimana interferensi tersebut berturut – turut disebut dengan ….

Ketika suatu celah ganda disinari oleh cahaya monokromatis dengan panjang gelombang tertentu, maka akan timbul berkas interferensi terang dan gelap, dimana interferensi tersebut berturut – turut disebut dengan ….

  1. interferensi konstruktif dan interferensi destruktif

  2. interferensi destruktif dan interferensi konstruktif

  3. interferensi  edukatif dan interferensi destruktif

  4. interferensi konstruktif dan interferensi edukatif

  5. interferensi destruktif dan interferensi edukatif

Iklan

R. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pada percobaan Young, dilakukan eksperimen celah ganda. Saat celah ganda disinari oleh cahaya monokromatis dengan panjang gelombang tertentu, akan timbul berkas interferensi konstruktif (terang) dan destruktif (gelap) pada layar.

Pada percobaan Young, dilakukan eksperimen celah ganda. Saat celah ganda disinari oleh cahaya monokromatis dengan panjang gelombang tertentu, akan timbul berkas interferensi konstruktif (terang) dan destruktif (gelap) pada layar.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

17

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Percobaan celah ganda pada elektron menghasilkan simpulan bahwa elektron bersifat gelombang. Hal ini ditunjukkan dengan elektron mengalami ….

75

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia