Iklan

Pertanyaan

Ketika seorang anak bermain menjadi seorang polisi atau dokter, ia belum mengetahui mengapa polisi menangkap penjahat dan mengapa dokter menyuntik pasien. Menurut Mead hal tersebut merupakan tahap ….

Ketika seorang anak bermain menjadi seorang polisi atau dokter, ia belum mengetahui mengapa polisi menangkap penjahat dan mengapa dokter menyuntik pasien. Menurut Mead hal tersebut merupakan tahap ….

  1. prepatory stage

  2. play stage

  3. game stage

  4. generalized other

  5. significant other

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

43

:

31

Klaim

Iklan

F. Dwi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Play stage . Pada tahap ini, seorang anak belajar beberapa peran yang dilihatnya di lingkungan sekitarnya. Pada tahap ini seorang anak mulai meniru peran yang dijalankan oleh orang tuanya. Pada tahap ini seorang anak belum mengerti akan strategi dan tidak menyadari aturan objek permainan.

Play stage. Pada tahap ini, seorang anak belajar beberapa peran yang dilihatnya di lingkungan sekitarnya. Pada tahap ini seorang anak mulai meniru peran yang dijalankan oleh orang tuanya. Pada tahap ini seorang anak belum mengerti akan strategi dan tidak menyadari aturan objek permainan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu proses pemberian informasi dari seorang individu kepada individu lain sehingga orang tersebut menuruti atau melaksanakan perilaku tertentu berdasarkan informasi yang diberikan tanpa bepikir krit...

27

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia