Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ketika sedang inflasi, Bank Indonesia menetapkan kebijakan kredit selektif untuk menekan jumlah uang yang beredar di masyarakat. Dalam hal ini, Bank Indonesia berfungsi sebagai….

Ketika sedang inflasi, Bank Indonesia menetapkan kebijakan kredit selektif untuk menekan jumlah uang yang beredar di masyarakat. Dalam hal ini, Bank Indonesia berfungsi sebagai ….space 

  1. pengatur kelancaran sistem pembayaranspace 

  2. pengatur kelancaran pemberian kreditspace 

  3. pembuat uang kertas dan uang logamspace 

  4. perencana dan pelaksana kebijakan moneterspace 

  5. pelaksana kebijakan ekonomispace 

Iklan

M. Fitri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Bank Indonesia berfungsi sebagai perencana dan pelaksana kebijakan moneter dan juga pengatur kelancaran sistem pembayaran. Dalam fungsinya sebagai pelaksana kebijakan moneter, Bank Indonesia memiliki beberapa langkah kebijakan, salah satunyayaitu kebijakan kredit selektif dan kebijakan kredit longgar. Ketika negara sedang inflasi, maka harga barang-barang pada negara tersebut akan naik sehingga jumlah uang beredar akan semakin banyak. Dalam kondisi ini, BI menetapkan kebijakan kredit selektif agar uang yang beredar tidak semakin banyak lagi sehingga dapat menekan laju inflasi. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.

Bank Indonesia berfungsi sebagai perencana dan pelaksana kebijakan moneter dan juga pengatur kelancaran sistem pembayaran. Dalam fungsinya sebagai pelaksana kebijakan moneter, Bank Indonesia memiliki beberapa langkah kebijakan, salah satunya yaitu kebijakan kredit selektif dan kebijakan kredit longgar.

Ketika negara sedang inflasi, maka harga barang-barang pada negara tersebut akan naik sehingga jumlah uang beredar akan semakin banyak. Dalam kondisi ini, BI menetapkan kebijakan kredit selektif agar uang yang beredar tidak semakin banyak lagi sehingga dapat menekan laju inflasi.

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Bank DKI, bank Jabar dan bank kalsel merupakan bank milik ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia