Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ketika negara maju membawa teknologi yang modem ke negara berkembang, banyak masyarakat yang tidak siap menghadapi hal tersebut. Hal ini menunjukkan bahwa salahsatu dampak globalisasi adalah ...

Ketika negara maju membawa teknologi yang modem ke negara berkembang, banyak masyarakat yang tidak siap menghadapi hal tersebut. Hal ini menunjukkan bahwa salah satu dampak globalisasi adalah ...space space

  1. ketimpangan multidimensispace space

  2. kesenjangan pola pikirspace space

  3. keterbatasan kemampuan manusiaspace space

  4. cultural shockspace space

  5. cultural lagspace space

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah D. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Poin yang ditanyakan adalah dampak dari globalisasi. Goncangan budaya atau cultural shock adalah ketidaksesuaian unsur-unsur yang saling berbeda sehingga menghasilkan suatu pola kehidupan sosial yang tidak serasi fungsinya bagi masyarakat yang bersangkutan. Hal ini dapat terjadi apabila masyarakat menghadapi perubahan namun dirinya tidak siap atau kondisi masyarakat tidak mendukung keadaan tersebut. Sebagai contoh pada saat ini penggunaan komputer di berbagai instansi merupakan suatu hal yang wajar dan mutlak, namun masih banyak karyawan yang tidak menguasai komputer. Kondisi ini tentu saja menimbulkan gejolak bagi mereka yang dituntut untuk bisa bekerja dengan profesional, sementara dirinya tidak memiliki kompetensi dalam hal tersebut. Dampak terburuk dari cultural shock adalah ketertinggalan kondisi dan bisa menyebabkan terjadinya masalah sosial. Jadi jawaban yang tepat adalah D.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah D.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Poin yang ditanyakan adalah dampak dari globalisasi.

Goncangan budaya atau cultural shock adalah ketidaksesuaian unsur-unsur yang saling berbeda sehingga menghasilkan suatu pola kehidupan sosial yang tidak serasi fungsinya bagi masyarakat yang bersangkutan. Hal ini dapat terjadi apabila masyarakat menghadapi perubahan namun dirinya tidak siap atau kondisi masyarakat tidak mendukung keadaan tersebut. Sebagai contoh pada saat ini penggunaan komputer di berbagai instansi merupakan suatu hal yang wajar dan mutlak, namun masih banyak karyawan yang tidak menguasai komputer. Kondisi ini tentu saja menimbulkan gejolak bagi mereka yang dituntut untuk bisa bekerja dengan profesional, sementara dirinya tidak memiliki kompetensi dalam hal tersebut. 

Dampak terburuk dari cultural shock adalah ketertinggalan kondisi dan bisa menyebabkan terjadinya masalah sosial.

Jadi jawaban yang tepat adalah D.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

134

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Film-film yang berasal dari luar negeri digemari oleh masyarakat Indonesia. Beberapa film tersebut dapat memberikan inspirasi dan pengetahuan. Akan tetapi, banyak pula film yang mengandung unsur porno...

142

3.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia